Jumat, 24 Okt 2025
light_mode

KITB Resmikan Fasilitas Daycare Untuk Sejahterakan Buruh Perempuan

  • calendar_month Kam, 1 Mei 2025

PUSKAPIK.COM, Batang – Dalam rangka memperingati MayDay 2025, PT. Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) meresmikan Daycare (Penitipan Anak) Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Industroplois Batang dan Rumah Perlindungan Pekerja Perempuan di Rusun Tower 2 KIT Batang, Kabupaten Batang, Kamis (1/5/2025).

KEK Industropolis Batang didominasi 60 persen perempuan berjumlah 3.730 orang. Perlunya fasilitas Daycare sebagai penujang kenyamanan bekerja.

Direktur Utama PT Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) Ngurah Wirawan mengatakan, bahwa buruh merupakan mitra kerja yang dianggap sangat produktif. Makanya, adanya fasilitas Daycare ini dapat membantu pekerja pabrik perempuan untuk menitipkan anaknya selama bekerja.

“Fasilitas Daycare KEK Industropolis Batang dapat menampung sekitar 25 hingga 30 anak tanpa dipungut biaya, sementara sifatnya layanan CSR KITB. Tapi kalau nanti jumlahnya bertambah banyak hingga ratusan. Kami akan berkomunikasi ke perusahaan-perusahaan untuk iuran bersama,” jelasnya.

Karena untuk pengasuhnya kita bekerjasama dengan yayasan ibunda yang mengerti caranya mengasuh anak-anak umur 2 tahunan. Selain itu, tiap perusahaan disini harus mempunyai ruang laktasi sendiri-sendiri, karena kalau itu lokasinya jauh dari buruh perempuan agak merepotkan pada saat akan menyusui anaknya.

“Dengan fasilitas Daycare, jadi perempuan yang punya anak bisa tenang meninggalkan dibawah pengawasan pengasuh, sehingga dapat fokus bekerja,” ungkapnya.

Sementara itu, Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi menekankan, pentingnya fasilitas Daycare di lingkungan perusahaan. Dengan adanya Daycare, orang tua yang mempunyai anak dimudahkan, karena sudah ada yang merawat.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Foto : Redaksi

    Tim Gabungan Kembali Temukan 2 Mayat Korban Banjir Bandang Belik

    • calendar_month Kam, 25 Apr 2019
    • 0Komentar

    BELIK (PuskAPIK) – Tim gabungan bersama warga berhasil evakuasi 2 korban banjir bandang kali Rejasa, Kamis (25/04). Dengan demikian korban yang berhasil ditemukan dalam keadaan meninggal menjadi 4 orang, yakni Iis bin Tarno, (11) ditemukan meninggal dunia pada pukul 16.30 wib (Rabu, 24/04), Tarno (55) ditemukan pukul 17.15 wib (Rabu, 24/04) dalam kondisi meninggal dunia. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kunjungi Rumah Dinas, Mukti Agung Wibowo Isyaratkan Redesain Ruangan

    Kunjungi Rumah Dinas, Mukti Agung Wibowo Isyaratkan Redesain Ruangan

    • calendar_month Jum, 19 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang terpilih, Mukti Agung Wibowo berkesempatan mengunjungi rumah dinasnya guna meninjau penataan ruang kerja serta beberapa fasilitas yang ada. Jumat sore, 19 Februari 2021. Kepada Puskapik.com, Agung mengatakan, ada penggantian pada beberapa fasilitas yang dinilai sudah tidak layak dan perlu diganti. Perubahan tata ruang dan fasilitas rumah dinas dan kantor kerja […]

    Bagikan Ke Teman
  • Truk Fuso Terguling di Jalan Raya Slamet Riyadi Batang, Motor Tertabrak: Satu Luka Ringan

    Truk Fuso Terguling di Jalan Raya Slamet Riyadi Batang, Motor Tertabrak: Satu Luka Ringan

    • calendar_month Rab, 24 Sep 2025
    • 0Komentar

    BATANG, puksapik.com – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Slamet Riyadi, Desa Kalipucang Kulon, Kecamatan Batang, Kabupaten Batang, pada Selasa (23/9/2025) malam. Insiden tersebut melibatkan sebuah truk Fuso Mitsubishi bernomor polisi E-9303-C dan sepeda motor Honda Vario 125 CC dengan nomor polisi G-2872-CV. Akibat peristiwa itu, pengendara sepeda motor, Purwoko (38), warga Denasri Wetan, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Lapangan GOR Bersih, BBF 2025 Sukses Tinggalkan Kesan Positif

    Lapangan GOR Bersih, BBF 2025 Sukses Tinggalkan Kesan Positif

    • calendar_month Sen, 25 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Brebes Beres Fair (BBF) 2025 yang berlangsung sejak 5 hingga 25 Agustus resmi berakhir dengan kesan positif. Setelah menghadirkan hiburan dan pameran pembangunan, panitia bergerak cepat memulihkan lokasi di GOR Sasana Krida Adhi Karsa agar kembali bersih dan siap digunakan masyarakat. Ketua Pelaksana BBF 2025, Dio Ramadani, menyebut meski masa pemulihan fasilitas […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dinperkim Kota Pekalongan Terapkan Protokol Covid-19 dalam Penataan Permukiman

    Dinperkim Kota Pekalongan Terapkan Protokol Covid-19 dalam Penataan Permukiman

    • calendar_month Sen, 24 Agu 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Dinperkim) Kota Pekalongan memperketat protokol kerja dan kesehatan bagi pekerja proyek saluran drainase/gorong-gorong, sanitasi, jalan lingkungan, dan penyediaan air bersih di pandemi Covid-19 yang belum juga berakhir. Dinperkim mengalokasikan anggaran pencegahan Covid-19, seperti pembelian masker dan sarana cuci tangan, bagi pekerja proyek guna mencegah penularan virus […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pemkot Pekalongan Kebut Penanganan Banjir di Bantaran Sungai

    Pemkot Pekalongan Kebut Penanganan Banjir di Bantaran Sungai

    • calendar_month Sen, 7 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Pekalongan terus berupaya mengatasi musibah banjir dan rob di wilayahnya. Salah satunya penanganan banjir dan rob akibat dari melimpasnya Kali Lodji. Kepala Bidang Sumber Daya Air (SDA) DPUPR Kota Pekalongan KhaerudiN menjelaskan, untuk penanganan banjir di bantaran Kali Lodji akan dibangun tanggul dengan […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less