Jumat, 24 Okt 2025
light_mode

Bantuan Stimulan, Upaya Pemkab Batang Ringankan Terdampak Gempa 

  • calendar_month Sel, 16 Jul 2024
PUSKAPIK.COM, Batang – Pemerintah Kabupaten Batang mulai menyalurkan bantuan, bagi terdampak gempa, berupa stimulan uang untuk meringankan proses rehabilitasi rumah. Besaran stimulan untuk rumah rusak ringan sebesar Rp1 juta dan rusak sedang Rp2 juta.
Kabid Rehabilitasi dan Rekonstruksi BPBD Batang Fitria Kartika Sari mengatakan, bantuan stimulan akan diberikan secara bertahap kepada seluruh rumah terdampak gempa.
“Saat ini kami fokus ke Desa Kalisalak dan Lebo dulu, karena letaknya berdekatan, sedangkan desa lainnya menyusul,” katanya.
Sedangkan bantuan rehabilitasi bagi terdampak gempa dengan kategori bangunan rusak berat dan roboh akan mendapatkan bantuan dari Provinsi Jateng.
“Untuk rumah rusak berat Rp10 juta dan rumah roboh Rp15 juta yang sekarang masih dalam proses,” jelasnya.
Perlu diketahui, sejak beberapa waktu lalu, Pemda bersama tim gabungan telah menyalurkan sejumlah bantuan. Yakni dapur umum, paket sembako, serta bantuan semen dari Polda Jateng dan KITB melalui program tanggung jawab sosial.
“Dari UPZ pun ikut berpartisipasi sebagai wujud kepedulian terhadap umat yang tertimpa musibah. Serta PMI dan PLN bukti sinergitas untuk bersama membantu pemulihan pascagempa,” tandasnya. **
Penulis : Ryo
Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tiga Rumah Ludes Dilalap Jago Merah Jelang Subuh, Damkar Kerahkan 3 Armada Pancar

    Tiga Rumah Ludes Dilalap Jago Merah Jelang Subuh, Damkar Kerahkan 3 Armada Pancar

    • calendar_month Kam, 5 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Kebakaran terjadi di Kelurahan Podosugih, Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan, Kamis ( 5/9). Kobaran api membuat tiga unit rumah di Podosugih RT 6 RW 2 ludes dilalap jago merah. Usai dapat laporan, Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Pekalongan langsung meluncur dengan tiga armada pancar dan truk tanki suplai air BPBD menuju ke lokasi. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ketua DPC PKB Pemalang Sosialisasi Bahaya Corona

    Ketua DPC PKB Pemalang Sosialisasi Bahaya Corona

    • calendar_month Rab, 22 Apr 2020
    • 1296Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ketua DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Pemalang, Iskandar Ali Syahbana memberikan edukasi bahaya corona ke pemuda Desa Lenggerong, Rabu 22 April 2020 sore. Sebelumnya DPC PKB memberikan bantuan masker kepada warga Lenggerong dan sudah didistribusikan. “Ini sebagai upaya PKB turun langsung ke masyarakat sebagai bentuk kepedulian terhadap bahaya Covid-19 dan memutus mata […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pilkada Pemalang, Begini Ketentuan Jika Paslon Positif Covid-19

    Pilkada Pemalang, Begini Ketentuan Jika Paslon Positif Covid-19

    • calendar_month Kam, 3 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dalam Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) terbaru, bakal pasangan calon yang mendaftar dalam Pilkada serentak 2020 wajib bebas dari Covid-19. Lalu bagaimana jika hasil tes swab dinyatakan positif? Komisioner KPU Pemalang Divisi Teknis Penyelenggaraan, Harun Gunawan, Kamis 3 September 2020, menjelaskan, yang pertama test swab dilakukan pada saat bakal paslon sudah mendaftar […]

    Bagikan Ke Teman
  • TNI Bakal Bangun Jalan Penghubung Tambi – Watukumpul Kabupaten Pemalang

    TNI Bakal Bangun Jalan Penghubung Tambi – Watukumpul Kabupaten Pemalang

    • calendar_month Kam, 3 Okt 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Program TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Reguler ke-122 di Kabupaten Pemalang dibuka. Kali ini, Kodim 0711/Pemalang bersama pemerintah daerah bakal bangun jalan penghubung Desa Tambi – Watukumpul. Upacara pembukaan TMMD Reguler ke 122 tahun 2024 itu digelar di Lapangan Desa Tambi, Kecamatan Watukumpul, Pemalang, Rabu (2/10/2024), dihadiri Forkopimda dan warga masyarakat. Secara […]

    Bagikan Ke Teman
  • Wartawan Sempat Dilarang Meliput Pelantikan 9 Pejabat Eselon II Pemalang, Kenapa?

    Wartawan Sempat Dilarang Meliput Pelantikan 9 Pejabat Eselon II Pemalang, Kenapa?

    • calendar_month Rab, 24 Nov 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan 9 Eselon IIB di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pemalang, Rabu, 24 November 2021, diwarnai dengan larangan peliputan oleh wartawan. Alasannya, acara tersebut bersifat tertutup. Berdasarkan pantauan Puskapik.com di Aula Sasana Bakti Praja, tempat pelaksanaan acara, sejumlah wartawan awalnya datang hendak meliput Pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan 9 Eselon […]

    Bagikan Ke Teman
  • Resmi dilantik, Inilah Struktur Kepengurusan PWI Pemalang 2023-2026

    Resmi dilantik, Inilah Struktur Kepengurusan PWI Pemalang 2023-2026

    • calendar_month Sen, 2 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Setelah dipimpin pelaksana tugas (Plt) hampir setahun penuh, Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pemalang resmi dilantik oleh perwakilan PWI Provinsi Jawa Tengah, Senin (2/9/2024).   Dalam kepengurusan periode 2023-2026, PWI Pemalang kembali dipimpin Ali Basarah, Sekretaris Agus Pratikno, dan Bendahara Maftukhah. Ditetapkan lewat SK PWI Provinsi Jawa Tangah Nomor 031/SKEP/PWI-JT/V111/2024.   Baca […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less