Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Wow! Belasan Kades di Pemalang Dapat Penghargaan Satya Lencana dari Menteri Desa

  • calendar_month Sen, 26 Des 2022

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Lima belas Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Pemalang mendapat penghargaan Satya Lencana dari Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi RI atas perannya membangun desa mandiri.

Satya Lencana Desa Mandiri itu disematkan langsung oleh Plt Bupati Pemalang, Mansur Hidayat kepada lima belas Kades itu saat Rapat Koordinasi Kades Se-Kabupaten Pemalang ke-IV tahun 2022 di Pendopo Kantor Bupati, Senin 26 Desember 2022.

Lima belas Kades yang menerima penghargaan Satya Lencana Mandiri antara lain:

1. Kades Banyumudal
2. Kades Belik
3. Kades Watukumpul
4. Kades Randudongkal
5. Kades Banjardawa
6. Kades Ujunggede
7. Kades Purwosari
8. Kades Warungpring
9. Kades Cibuyur
10. Kades Moga
11. Kades Bantarbolang
12. Kades Sungapan
13. Kades Wanamulya
14. Kades Karangtalok
15. Kades Susukan

Mansur Hidayat berharap, penghargaan yang berhasil diraih kelima belas Kades ini bisa menjadi pemicu Kades-kades di Kabupaten Pemalang untuk membangun desa mandiri.

“Penghargaan Satya Lencana Desa Mandiri, saya harapkan menjadi pemicu desa lainnya agar semakin banyak desa yang mandiri. Semoga di tahun mendatang, lebih banyak kades yang mendapatkan penghargaan ini,” katanya.

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014, desa mandiri adalah desa yang mempunyai ketersediaan dan akses terhadap pelayanan dasar yang mencukupi, infrastruktur yang memadai, aksesibilitas/transportasi yang tidak sulit, pelayanan umum yang bagus, serta penyelenggaraan pemerintahan yang sudah sangat baik.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gantikan Tatang Kirana, Wasisto Diusulkan Jadi Ketua DPRD Pemalang

    Gantikan Tatang Kirana, Wasisto Diusulkan Jadi Ketua DPRD Pemalang

    • calendar_month Rab, 27 Mar 2024
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Pemalang mengusulkan Wasisto menduduki kursi Ketua DPRD Pemalang sepeninggal Tatang Kirana. Hal itu disampaikan dalam Rapat Paripurna Pengumuman usul Pengangkatan Ketua DPRD Kabupaten Pemalang sisa masa jabatan 2019-2024, Selasa 26 Maret 2024. “Berdasarkan usulan tersebut dewan segera memprosesnya ke provinsi agar segera ada […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bawaslu Batang Copot APK Paslon Bupati dan Wakil Bupati Gunakan Logo KPU dan Pemkab 

    Bawaslu Batang Copot APK Paslon Bupati dan Wakil Bupati Gunakan Logo KPU dan Pemkab 

    • calendar_month Sel, 19 Nov 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Langkah tegas kembali diambil oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Batang dalam menegakkan aturan pemilu pada 19 November 2024. Penertiban dilakukan oleh tim gabungan dari Bawaslu, Satpol PP, dan Dinas Perhubungan melakukan penertiban terhadap sejumlah Alat Peraga Kampanye (APK) pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati yang dianggap melanggar regulasi. “Kami menerima laporan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Video Viral, Kades di Warungpring Pemalang Diduga Selingkuh Digrebeg Massa

    Video Viral, Kades di Warungpring Pemalang Diduga Selingkuh Digrebeg Massa

    • calendar_month Sel, 11 Mei 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Video viral penggrebekan oknum Kepala Desa di Kecamatan Warungpring, Kabupaten Pemalang yang diduga selingkuh menggegerkan jagad maya. Video singkat berdurasi 0:30 detik tersebut diunggah oleh akun @khasani aan beberapa waktu lalu saat ini sudah mendapatkan 504 tanggapan dan 372 komentar. Dalam video itu tampak beberapa aparat kepolisian melindungi sang kades dari amukan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pekalongan Akan Miliki Wisata Laut Terbesar di Indonesia

    Pekalongan Akan Miliki Wisata Laut Terbesar di Indonesia

    • calendar_month Kam, 11 Jun 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Tim Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen-PUPR) RI menyerahkan maket pembangunan wisata laut terbesar Kota Pekalongan kepada Pemkot Pekalongan. Serahterima maket tersebut dilakukan oleh Kepala Satuan Kerja Pengembangan Kawasan Pemukiman Provinsi Jawa Tengah, Dwiatma Singgih Raharja, ST kepada Walikota Pekalongan, Saelany Machfudz, dalam rapat koordinasi pembangunan wisata laut terbesar di Kawasan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Manfaat BPJS Ketenagakerjaan dan Ahli Waris di Pekalongan Naik

    Manfaat BPJS Ketenagakerjaan dan Ahli Waris di Pekalongan Naik

    • calendar_month Kam, 13 Feb 2020
    • 1Komentar

    KOTA PEKALONGAN (PUSKAPIK)- Pemerintah pusat mengeluarkan kebijakan baru berupa peningkatan dan penambahan manfaat yang besar dari program perlindungan BPJS Ketenagakerjaan atau yang kini juga dikenal dengan BP Jamsostek. Dengan peningkatan manfaat ini, peserta jaminan bisa mendapatkan manfaat lebih besar. Demikian disampaikan Kepala Bidang Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan Cabang Pekalongan, Budi Jatmiko pada Sosialisasi Peraturan Pemerintah (PP) […]

    Bagikan Ke Teman
  • HUT Ke-56, DPD Golkar Pemalang Tabur Bunga di TMP Penggarit

    HUT Ke-56, DPD Golkar Pemalang Tabur Bunga di TMP Penggarit

    • calendar_month Sel, 20 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Memperingati Hari Ulang Tahun Partai Golongan Karya (Golkar) ke-56, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Golkar Pemalang berziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP), Desa Penggarit, Pemalang, Selasa 20 Oktober 2020. Ziarah dan prosesi tabur bunga itu dipimpin Sekretaris DPD Golkar Pemalang, Edi Susilo. Tak seperti tahun-tahun sebelumnya, mengingat saat ini masih […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less