Jumat, 24 Okt 2025
light_mode

Diantar Ratusan Warga dan Ulama, Kundhi Daftar Bacaleg PKB Pemalang 2024

  • calendar_month Rab, 23 Mar 2022

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Aktivis Pemalang, Heru Kundhimiarso, akhirnya hijrah ke politik menjadi bakal calon anggota Legislatif (Bacaleg) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Ia optimis menangkan PKB dan hijaukan Kabupaten Pemalang di pesta demokrasi 2024 mendatang.

Pria yang akrab disapa Kundhi itu menyerahkan formulir pendaftaran Bacaleg 2024 ke Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PKB Kabupaten Pemalang, Rabu 23 Maret 2022. Ia diantar keluarga dan ratusan warga dari berbagai desa di Kecamatan Pemalang.

Tokoh agama dan masyarakat hingga penceramah kondang Kabupaten Pemalang seperti KH Nur Fuad juga turut mendampingi bersama Ketua MWC NU Pemalang, Ustadz M Subhan, serta anggota DPRD Kabupaten Pemalang, Nurhidayati.

Pawai ratusan warga dengan becak, motor, mobil off-road, hingga odong-odong mengiringi sang aktivis mendaftar Bacaleg 2024 di kantor DPC PKB Kabupaten Pemalang, Jalan Tidar nomor 7, Kelurahan Mulyoharjo.

Kedatangan Kundhi bersama rombongan disambut langsung Ketua DPC PKB Kabupaten Pemalang, Iskandar Ali Syahbana, Sekretaris, Slamet Ramuji, serta jajaran pengurus lainnya. Halaman kantor DPC PKB pun dipenuhi pendukung dan simpatisan.

Iskandar Ali Syahbana menerima Heru Kundhimiarso sebagai Bacaleg PKB Pemalang daerah pilih (Dapil) I dalam pemilihan umum Legislatif (Pileg) 2024 mendatang. Menurut Iskandar kehadiran Kundhi di partainya adalah warna baru.

“Hari ini PKB ketambahan warna, kedatangan berkah, tadi disebutkan ada ‘Banteng Mbedol Kandang’ itu kita syukuri,” ungkap Iskandar.

Iskandar berharap kedepan Kundhi terus berkiprah dan berkarya untuk PKB. Besar harapan Iskandar, masuknya pria asal Kelurahan Kebondalem itu ke PKB Pemalang membawa angin segar, khususnya dalam pemenangan pesta demokrasi 2024 nanti.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tiga Pilar Siap Sukseskan Pilkada Kabupaten Pemalang

    Tiga Pilar Siap Sukseskan Pilkada Kabupaten Pemalang

    • calendar_month Sab, 5 Des 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Untuk meningkatkan kesiapsiagaan personel dalam pengamanan Pilkada Kabupaten Pemalang 2020, unsur Polri-TNI dan pemerintah daerah menggelar apel 3 pilar di halaman Pendopo Kabupaten Pemalang, Sabtu, 5 Desember 2020. Bupati Pemalang Junaedi mengungkapkan, apel digelar untuk mengecek secara fisik kesiapan personel dari unsur 3 pilar sebelum bertugas melaksanakan pengamanan Pilkada di wilayah Kabupaten […]

    Bagikan Ke Teman
  • Wow! di Brebes, Ada Pengemis Beli Emas dengan 2 Karung Uang Receh

    Wow! di Brebes, Ada Pengemis Beli Emas dengan 2 Karung Uang Receh

    • calendar_month Jum, 2 Jul 2021
    • 119Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Media sosial warga Brebes, dihebohkan dengan postingan seorang pengemis tua membeli emas dengan membawa dua karung uang receh hasil memimta minta. Informasi yang dihimpun puskapik.com, Jumat 2 Juli 2021, menyebut, pengemis tersebut bernama Januri (75), warga Desa Baros Kecamatan Ketanggungan Brebes. Dia datang ke Toko Rama untuk membeli perhiasan emas pada Rabu […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sembuh, Pasien Pertama Positif Covid-19 di Tegal Dipulangkan

    Sembuh, Pasien Pertama Positif Covid-19 di Tegal Dipulangkan

    • calendar_month Sen, 13 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Lelaki berinisial ASN, pasien pertama positif terinfeksi virus corona atau Covid-19 yang telah dinyatakan sembuh, Senin 13 April 2020 diperbolehkan pulang ke rumah. Informasi yang diperoleh puskapik.com, ASN keluar dari RSUD Kardinah Tegal sekitar pukul 09.00 WIB. Sebagai bukti benar-benar sembuh, ASN setelah menerima surat keterangan dinyatakan sembuh dari Covid-19. Lelaki usia […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mencari Rajungan, Nelayan Tegal Hilang di Laut

    Mencari Rajungan, Nelayan Tegal Hilang di Laut

    • calendar_month Rab, 8 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Kecelakaan laut menimpa seorang nelayan di perairan Karang Jeruk sekitar 9 mil dari Pelabuhan Kota Tegal. Korban, Imam Fatoni (22), warga RT.3/RW.14 Desa Suradadi, Kecamatan Suradadi, Kabupaten Tegal, tercebur ke laut saat tengah mencari rajungan bersama temannya, Solikhun, sekitar pukul 03.00 WIB, Rabu, 8 Juli 2020. Informasi yang dihimpun puskapik.com, menyebut, korban […]

    Bagikan Ke Teman
  • Beri Pemasukan Warga, Pemkot Pekalongan Gelar Program Padat Karya

    Beri Pemasukan Warga, Pemkot Pekalongan Gelar Program Padat Karya

    • calendar_month Kam, 1 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Pemkota Pekalongan berupaya mengentaskan pengangguran di wilayahnya melalui program padat karya di kelurahan yang digalakkan Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Dinperinaker). Padat karya kali ini menyasar Kelurahan Klego, Kecamatan Pekalongan Timur, yang diharapkan dapat memberikan pemasukan bagi masyarakat yang belum memiliki pekerjaan. Kepala Bidang Penempatan Kerja, Pelatihan, dan Produktivitas Dinperinaker Kota […]

    Bagikan Ke Teman
  • Duh! Lelang Proyek Perbaikan Jalan di Pemalang Dibatalkan, Kenapa?

    Duh! Lelang Proyek Perbaikan Jalan di Pemalang Dibatalkan, Kenapa?

    • calendar_month Rab, 13 Apr 2022
    • 136Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Rencana perbaikan sejumlah ruas jalan rusak di Kabupaten Pemalang tiba-tiba dibatalkan. Itu terlihat di website layanan pengadaan secara elektronik (LPSE) Pemalang. Dalam laman lpse.pemalangkab.go.id tertera, ada 8 tender (lelang) proyek yang dibatalkan diantaranya 7 proyek rekonstruksi jalan serta 1 proyek pelebaran jalan, diantaranya : 1. Rekonstruksi Jalan Perintis Kemerdekaan dan Jalan Jenderal […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less