Kamis, 16 Okt 2025
light_mode

Ditanggung Pemda, Biaya Pemakaman Jenazah Covid-19 di Pemalang Rp3 Juta

  • calendar_month Sel, 13 Jul 2021

Sebelumnya sempat mencuat dugaan adanya pungli yang dilakukan oleh oknum petugas penggali makam di Kelurahan Mulyoharjo. Informasi ini diketahui dari postingan salah satu netizen dengan akun Julli Kantari di media sosial Facebook pada 11 Juli 2021.

Namun sehari setelah munculnya postingan tersebut, sang pemilik akun memberikan pernyataan permintaan maaf didampingi oleh pihak BPBD dan Lurah Mulyoharjo.

Saat dikonfirmasi, Lurah Mulyoharjo Suseno menyatakan, sudah menemui keluarga korban dan menyelesaikan persoalan itu. “Ada misskomunikasi saja dan semuanya sudah clear, yang jelas biaya pemakaman pasien Covid ditanggung oleh Pemda Pemalang,” katanya.

Penulis: Baktiawan Candheki
Editor: Faisal M

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • 3.834 Batang Rokok Ilegal Ditemukan

    3.834 Batang Rokok Ilegal Ditemukan

    • calendar_month Jum, 9 Mei 2025
    • 0Komentar

    Amaryadi juga menyampaikan apresiasinya kepada masyarakat yang telah berperan aktif melaporkan adanya peredaran rokok ilegal. Ia mengimbau agar masyarakat tidak membeli ataupun menjual rokok ilegal dan segera melaporkan jika menemukan indikasi pelanggaran tersebut ke pihak berwenang. “Selanjutnya, ribuan rokok ilegal yang berhasil disita akan kami serahkan barang buktinya kepada Bea Cukai Tegal untuk dilakukan Berita […]

    Bagikan Ke Teman
  • Peduli Sesama, dari Komunitas Pemalang untuk Korban Erupsi Gunung Semeru

    Peduli Sesama, dari Komunitas Pemalang untuk Korban Erupsi Gunung Semeru

    • calendar_month Sab, 11 Des 2021
    • 0Komentar

    Komunitas Pemalang Bersatu berharap, masyarakat Pemalang tergerak hatinya untuk membantu dan meringankan beban para warga terdampak/korban erupsi gunung semeru. Penulis: Eriko Garda Demokrasi Editor: Faisal M Bagikan Ke Teman

    Bagikan Ke Teman
  • KPK Dalami Aliran Uang di Rekening Penampungan Kasus TKA Kemnaker

    KPK Dalami Aliran Uang di Rekening Penampungan Kasus TKA Kemnaker

    • calendar_month Kam, 21 Agu 2025
    • 0Komentar

    Selain soal rekening, pemeriksaan juga menyinggung dugaan permintaan fasilitas berupa motor Vespa dari seorang oknum di Kementerian Ketenagakerjaan. “Kemudian, satu saksi lainnya didalami terkait dengan dugaan permintaan yang dilakukan oleh salah satu oknum di Kementerian Ketenagakerjaan,” ucapnya. “Permintaan itu terhadap agen yang mengurus RPTKA ini, yaitu permintaan untuk dibelikan kendaraan. Dalam hal ini, satu unit […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kebutuhan Jagung Meningkat, Bupati Batang Ajak Petani Tingkatkan Produktivitas

    Kebutuhan Jagung Meningkat, Bupati Batang Ajak Petani Tingkatkan Produktivitas

    • calendar_month Jum, 11 Sep 2020
    • 0Komentar

    Dari hasil demplot Balai Penyuluhan Pertanian Kecamatan Bawang, Dispaperta Batang dengan ukuran ubin 2,5 x 2,5 meter jarak tanam jajar legowo 100 x 12 x 12 cm dengan jumlah tanaman 89. Adapun berat hasil ubinan 15,71 kilogram, jumlah tongkol 91 dan hasil per hektare 21,36 kg tongkol kering panen. “Kalau dibandingkan dengan rata-rata nasional yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Diprotes, Baznas Pemalang Akhirnya Batalkan Program Infaq Siswa Saat Ramadhan

    Diprotes, Baznas Pemalang Akhirnya Batalkan Program Infaq Siswa Saat Ramadhan

    • calendar_month Sab, 8 Mar 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Pemalang akhirnya membatalkan program infaq bagi siswa Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) selama bulan suci Ramadhan. Pembatalan program “Sedekah Siswa Ramadhan” ini menyusul munculnya penolakan dari berbagai pihak. Protes keras terhadap program tersebut pun viral di media sosial. Keputusan pembatalan program itu ditegaskan Ketua […]

    Bagikan Ke Teman
  • Seluruh Anak di Kabupaten Pekalongan Wajib Sekolah

    Seluruh Anak di Kabupaten Pekalongan Wajib Sekolah

    • calendar_month Jum, 21 Agu 2020
    • 0Komentar

    Selanjutnya, Bupati meminta doa agar pihaknya beserta semua jajaran yang menjalankan amanah masyarakat, diberi kekuatan lahir batin, dapat menjalankan amanah dengan baik, serta selalu diberi kesehatan. Apalagi jumlah kasus Covid-19 di Kabupaten Pekalongan semakin banyak. “Ikhtiar sarana syarat, upaya-upaya telah kita lakukan semua, oleh karena itu perlu dibarengi dengan sarana hakekat, yaitu memperbanyak istighosah, doa-doa, […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less