Rapat RPJMD ‘Deadlock’, Pansus DPRD Pemalang Anggap Target IPM Terlalu Rendah
- calendar_month Jum, 11 Jun 2021

Ketua Pansus I DPRD Pemalang, Budi Harmanto. FOTO/PUSKAPIK/BAKTIAWAN CANDHEKI

Supa’at menganggap dalam rapat pembahasan kali ini ada semangat heroik dari DPRD dan OPD terkait untuk mewujudkan visi-misi bupati. “Khusnudzon saya seperti itu, jadi walaupun kami dari Bappeda merencanakan serealistik yang ada tapi teman-teman di dewan minta naik lagi,” katanya.
Penulis: Baktiawan Candheki
Editor: Faisal M
- Penulis: puskapik