Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Esport Diusulkan Jadi Cabor Resmi Porprov Jateng

  • calendar_month Sen, 8 Mar 2021

PUSKAPIK.COM, Semarang – Esport diusulkan masuk dalam cabor resmi dalam Pekan Olahraga Provinsi (Porporv) Jateng 2022. Saat ini, aturan mengenai epsport di Porprov sedang disusun.

Ketua Umum Esport Indonesia (ESI) Jateng, Sondi Siswanto menjelaskan, agar esport bisa menjadi cabor resmi di Porprov, pihaknya akan memperkuat aturan kompetisi. Selain itu juga perencanaan pelatihan agar kompetisi bisa berjalan baik.

Pihaknya tengah melakukan pendataan tim-tim esport di Jateng. Tujuannya, untuk melakukan pengaturan dan pembinaan kepada tim dan atlet secara profesional. Sondi juga berkeinginan ESI Jateng dapat mewadahi seluruh tim dan atlet di Jateng melalui pelatihan dan kompetisi. “Tapi nanti tentunya ada aturan-aturan yang kita tetapkandulu agar kompetisi dan pelatihan dapat berjalan secara baik,” papar usai melantik pengurus baru ESI Jateng, di Semarang, Senin 8 Maret 2021.

Total ada 29 kabupaten/kota di Jateng yang sudah terbentuk kepengurusan. Sisanya akan dibentuk hingga menjelang Ramadhan. “Kita ini sudah mendapatkan darah baru dan semangat baru bagi pengurus. Maka kita perlu mengejar target kita dengan maksimal. Salah satunya juga kita sinergi dengan KONI. Targetnya kita masuk Porprov,”
paparnya.

Lebih jauh Sondi menegaskan pihaknya juga telah membuat agenda kerja secara sistematik untuk setahun ke depan. Diakui, ESI Jateng sempat mengalami vakum selama setahun karena pandemi Covid-19. Oleh karenanya, saat ini dia ingin seluruh tim bekerja maksimal membangun atmosfer yang baik bagi kemajuan esport di Jateng.“Tadi ada rapat kerja pengurus. Kita upayakan maksimal agar bisa segera direalisasikan dari segala lini. Kami harap ini menjadi kerja bersama yang dapat memaksimalkan potensi anak bangsa melalui esport,” tandasnya.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik
Tags

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemalang Terjunkan Atlet Disabilitas di Kejurprov NPCI Jateng 2022

    Pemalang Terjunkan Atlet Disabilitas di Kejurprov NPCI Jateng 2022

    • calendar_month Sen, 24 Okt 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Atlet-atlet penyandang disabilitas (Difabel) Kabupaten Pemalang mengikuti Kejuaraan Olahraga Provinsi (Kejurprov) National Paralympic Committe Indonesia (NPCI) Jawa Tengah 2022 di Solo pada 25-27 Oktober 2022. Mereka dilepas oleh Plt Bupati Pemalang, Mansur Hidayat, dan Kepala Disparpora Pemalang, Mualip, Minggu 23 Oktober 2022. Acara pelepasan kontingen atlet Kejurprov NPCI Jateng itu digelar di […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bansos PPKM di Kota Pekalongan Tersalurkan  100 Persen, Ini Datanya

    Bansos PPKM di Kota Pekalongan Tersalurkan 100 Persen, Ini Datanya

    • calendar_month Kam, 26 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Penyaluran bantuan sosial (bansos) yang diberikan oleh Pemerintah kepada masyarakat terdampak Covid-19 selama Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 di Kota Pekalongan telah rampung disalurkan 100 persen. Plt Dinas Sosial,Pengendalian Penduduk,dan Keluarga Berencana (Dinsos-P2KB) Kota Pekalongan melalui Kepala Bidang Pemberdayaan Sosial, Dra Darsilah,MM, Kamis 26 Agustus 2021, menjelaskan, selama PPKM Level […]

    Bagikan Ke Teman
  • Panen Sawi Sukses Besar Warga Binaan Lapas Batang Lanjut Tanam Bibit

    Panen Sawi Sukses Besar Warga Binaan Lapas Batang Lanjut Tanam Bibit

    • calendar_month Sen, 28 Apr 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Lapas Kelas IIB Batang kembali mengintensifkan pengolahan lahan pertanian sebagai tindak lanjut dari panen sawi yang sebelumnya telah dilaksanakan. Lahan pertanian yang berada di Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Batang kini diolah kembali untuk persiapan penanaman bibit sayuran selanjutnya. Kepala Lapas Kelas IIB Batang Nurhamdan mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan oleh para […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ahmad Luthfi Jalin Kerja Sama dengan BPS sebagai Pilot Project Pengintegrasian Data

    Ahmad Luthfi Jalin Kerja Sama dengan BPS sebagai Pilot Project Pengintegrasian Data

    • calendar_month Jum, 4 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bekerja sama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) RI dalam rangka mendukung integrasi satu data Indonesia. Nota Kesepakatan antara Pemprov Jateng dan BPS RI itu ditandatangani oleh Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi dan Kepala BPS RI Amalia Adininggar Widyasanti di gedung Gardhika Bhakti Praja, Kota Semarang pada Jumat, 4 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kalah Pilkada Pemalang, Agus Sukoco: Saya Sehat dan Baik-baik Saja

    Kalah Pilkada Pemalang, Agus Sukoco: Saya Sehat dan Baik-baik Saja

    • calendar_month Jum, 18 Des 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Mantan Calon Bupati Pemalang, Agus Sukoco, menyampaikan ucapan terima kasih kepada masyarakat, simpatisan, sesepuh, relawan dan partai pengusung pada gelaran Pilkada Pemalang 2020 lalu. Selain itu, Agus yang diusung PDIP, Golkar, PAN dan Demokrat itu, juga membantah kabar yang beredar jika saat ini dirinya dalam kondisi sakit. “Saya ingin menepis kabar kalau […]

    Bagikan Ke Teman
  • Wajah Baru Dominasi Caleg yang Lolos ‘Dapil Neraka’ Pemalang

    Wajah Baru Dominasi Caleg yang Lolos ‘Dapil Neraka’ Pemalang

    • calendar_month Kam, 29 Feb 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sejumlah nama baru politsi mendominasi perolehan suara sementara Pileg 2024 DPRD Kabupaten Pemalang di ‘Dapil Neraka’ Dapil 1 Kecamatan Pemalang. Dari tujuh kursi yang diperebutkan, empat di antaranya adalah wajah baru. Diketahui, berdasarkan hasil Rapat Pleno Terbuka Hasil Penghitungan Suara Tingkat Kecamatan Pemalang, Rabu 28 Februari 2024, ada enam partai yang berhasil […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less