Selesai Dibangun, Masjid Agung Pemalang Ganti Nama
- calendar_month Sab, 17 Okt 2020

FOTO/PUSKAPIK/ISTIMEWA

Muntoha yang dipercaya oleh bupati untuk mencari keberadaan sumur tua yang keberadaannya dibuat bersamaan dengan pendirian masjid tersebut.
Rencananya masjid agung akan dibuka bersamaan dengan hari santri nasional mendatang.
” Rencana awal dibuka dan diresmikan di hari santri nanti, saya sudah koordinasi dengan dinas PUPR, tinggal menunggu keputusannya,†katanya.
Berdasarkan informasi yang dihimpun puskapik.com total anggaran pemugaran Rp 39,5 M. Prosesnya melalui lelang yang dimenangkan oleh PT Anggaza Widya Ridhamulia, dan dikerjakan memakan waktu 1,5 tahun dari Juli 2019-September 2020.
Penulis : Baktiawan Candheki
Editor : Amin Nurrokhman
- Penulis: puskapik