Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Pipa Pecah

Pipa Perumda Tirta Mulia Pemalang Pecah Akibat Proyek Drainase, 30 Pelanggan Terdampak

Pipa Perumda Tirta Mulia Pemalang Pecah Akibat Proyek Drainase, 30 Pelanggan Terdampak

  • calendar_month Kam, 11 Nov 2021
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pipa saluran air bersih milik Perumda Air Minum Tirta Mulia Kabupaten Pemalang pecah di wilayah Desa Lawangrejo gara-gara galian proyek drainase. Akibatnya, 30 pelanggan tidak mendapatkan suplai air bersih. Manajer Area Kota Perumda Air Minum Tirta Mulia Kabupaten Pemalang, Heri Condro, Kamis, 11 November 2021 mengatakan, pecahnya pipa saluran air bersih terjadi […]

expand_less