Rabu, 15 Okt 2025
light_mode

Komisi X DPR RI

Korupsi Laptop Chromebook, Anggota DPR RI Fikri Faqih Ingatkan Kementerian Jangan Ulangi Blunder

Korupsi Laptop Chromebook, Anggota DPR RI Fikri Faqih Ingatkan Kementerian Jangan Ulangi Blunder

  • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
  • 0Komentar

TEGAL, puskapik.com – Anggota Komisi X DPR RI, H. Abdul Fikri Faqih ikut menyoroti kasus dugaan korupsi pengadaan laptop berbasis Chromebook yang menjerat mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi atau Mendikbudristek, Nadiem Anwar Makarim. Politisi asal Tegal ini menilai, program digitalisasi pendidikan memang penting. Tapi kalau sampai ada aroma pengkondisian merek dan harga lewat […]

Anak Zaman Now Cenderung Individualis dan Main HP, Ini 7 Kebiasaan Hebat yang Perlu Dibiasakan

Anak Zaman Now Cenderung Individualis dan Main HP, Ini 7 Kebiasaan Hebat yang Perlu Dibiasakan

  • calendar_month Sab, 6 Sep 2025
  • 0Komentar

TEGAL, puskapik.com – Anak-anak masa kini semakin akrab dengan gawai, lebih suka bermain game, malas berolahraga hingga cenderung individualis. Fenomena ini menjadi perhatian serius Kemendikdasmen bersama Komisi X DPR RI dalam workshop penguatan pendidikan karakter di Kota Tegal, Sabtu 6 September 2025. Widyaprada Ahli Madya Direktorat Sekolah Dasar Kemendikdasmen, Minhajul Ngabidin, menyebut bahwa keberhasilan anak […]

Wakil Ketua Komisi X DPR Ingatkan Ancaman Learning Loss di Masa Pandemi

Wakil Ketua Komisi X DPR Ingatkan Ancaman Learning Loss di Masa Pandemi

  • calendar_month Jum, 3 Des 2021
  • 0Komentar

PUSKAPIK.COM, Tegal – Hasil evaluasi Pembelajaran Jarak Jauh atau PJJ selama pandemi Covid-19 menunjukkan hasil yang cukup memprihatinkan. Efektivitas PJJ dirasakan sangat rendah. Terkait hal itu, para pengamat mengingatkan ancaman hilangnya kemampuan pengetahuan atau keterampilan peserta didik (learning loss) akibat PJJ. Karena itu, dituntut kreativitas penyelenggara pendidikan dalam pembelajaran di masa pandemi agar tidak terjadi […]

expand_less