Jumat, 2 Jan 2026
light_mode

TNI-Polri Pemalang Siap Hadapi Situasi Darurat saat Pandemi Covid-19

  • calendar_month Jum, 15 Mei 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dalam situasi ketidakpastian akibat pandemi COVID-19, Polres dan Kodim 0711/Pemalang menyiapkan sarana dan prasarana yang akan digunakan, seperti RS darurat dan bantuan tenaga medis. Sarpras ini penting disiapkan untuk menghadapi kemungkinan penyebaran virus corona semakin luas dan cepat.

“Dalam situasi darurat, kesiapan aparat TNI-Polri sangat diperlukan pada setiap fase atau tahapan, mulai fase merah 1 hingga fase merah 3,” kata Kapolres Pemalang AKBP Edy Suranta Sitepu saat memimpin pelatihan simulasi Tactical Floor Game (TFG) Kontijensi Aman Nusa II Candi 2020 tentang Penanganan Covid-19 di halaman Mapolres, Jumat, 15 Mei 2020.

Kapolres menjelaskan, fase merah 1 terjadi apabila penyebaran wabah Covid-19 semakin cepat meluas dan rumah sakit tidak dapat menampung. “Pada fase merah 2, terjadi kepanikan masyarakat karena menipisnya stok bahan pokok sehingga menimbulkan kerusuhan massa (chaos),” katanya.

“Bila terjadi migrasi besar-besaran ke wilayah kita yang subur akan sumber bahan pokok, maka dalam situasi tersebut sudah memasuki fase 3,” paparnya.

Tactical Floor Game (TFG) Kontijensi Aman Nusa II Candi 2020 di Polres Pemalang dihadiri Wakil Bupati Pemalang Martono, Dandim 0711/pemalang Letkol Inf Irvan Cristian Tarigan, dan Sekda Pemalang Arifin.

Menanggapi kesiapan TNI-Polri dalam menghadapi situasi kontijensi selama pandemi Covid-19, Wakil Bupati Pemalang menyampaikan terima kasih dan mendukung penuh berbagai upaya yang telah dilakukan Polres dan Kodim 0711/Pemalang. “Agar tercipta kondusivitas yang lebih siap dan lebih mantap, saya mendorong dan mendukung penuh kegiatan ini,” kata Wakil Bupati.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anak dari ‘Hubungan Gelap’ Bisa Dibuatkan Akta Kelahiran, Ini Syaratnya

    Anak dari ‘Hubungan Gelap’ Bisa Dibuatkan Akta Kelahiran, Ini Syaratnya

    • calendar_month Rab, 16 Des 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemerintah tetap memfasilitasi akta kelahiran bagi anak hasil pernikahan siri maupun hubungan gelap di luar nikah. Namun, ada beberapa syarat yang harus ditunjukan. Itu dikatakan Sukendro, Kabid Pelayanan Pendaftaran Penduduk, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcatpil) Kabupaten Pemalang. Sukendro menuturkan, proses pembuatan akta kelahiran bagi anak hasil nikah siri sama seperti pembuatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Duh! Jembatan di Bantarkawung, Brebes Terputus

    Duh! Jembatan di Bantarkawung, Brebes Terputus

    • calendar_month Kam, 15 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Karena diterjang arus Sungai Cidadali, jembatan penghubung antar-desa, di Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes, terputus. Kades Cibentang, Bantarkawung, Yatno, Kamis 15 April 2021, menjelaskan, jembatan itu merupakan jalan penghubung bagi warga Dusun Cibentang Atas, Desa Cibentang, dengan warga Dusun Pedukuhan, Desa Banjarsari. “Jembatan sepanjang 12 meter dan lebar 4 meter itu, terputus pagi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pemkot dan Bulog Mulai Salurkan Bantuan CBP Tahap III ke 28.117 KPM

    Pemkot dan Bulog Mulai Salurkan Bantuan CBP Tahap III ke 28.117 KPM

    • calendar_month Sen, 19 Agu 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah Kota (Pemkot) Pekalongan mulai menyalurkan Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) Tahap III dari Pemerintah Pusat melalui Badan Pangan Nasional dan Perum BULOG kepada 28.117 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kota Pekalongan. Namun, ada perubahan cara pengambilannya pada tahap ketiga ini. Dimana, sebelumnya untuk penyaluran bantuan CBP diambil di Kantor Pos, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Perbaikan Pecahnya Pipa Utama PDAM Oleh Tim Reaksi Cepat PDAM Tirta Mulia Pemalang

    Perbaikan Pecahnya Pipa Utama PDAM Oleh Tim Reaksi Cepat PDAM Tirta Mulia Pemalang

    • calendar_month Sen, 15 Jul 2019
    • 0Komentar

      PEMALANG ( PuskAPIK) – Akibat kemarau panjang , kondisi tanah yang labil, ditambah tonase lalulintas yang bertambah berat serta keberadaan yang sudah berada ditengah jalan akibat pelebaran, mengakibatkan bocornya pipa saluran PDAM Tirtamulia Pemalang, Minggu (14/07) lalu. Bocornya pipa berkukuran 16″ terjadi di dukuh Silarang desa Surajaya kecamatan/kabupaten Pemalang, berdampak terganggunya saluran air PDAM […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kado Puisi dari Atmo Tan Sidik untuk Pernikahan Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono dan Gadis

    Kado Puisi dari Atmo Tan Sidik untuk Pernikahan Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono dan Gadis

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Kabar bahagia datang dari Kota Bahari. Wali Kota Tegal, Dedy Yon Supriyono, akan melangsungkan pernikahan dengan pasangannya, Gadis, yang disambut penuh sukacita oleh masyarakat. Momen ini menjadi perhatian para budayawan dan sastrawan Tegal, yang turut merayakan dengan cara khas — lewat karya sastra. Salah seorang budayawan Tegal, Atmo Tan Sidik, mempersembahkan sebuah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Di Kota Tegal, Vaksinasi Lansia Dilakukan Door to Door

    Di Kota Tegal, Vaksinasi Lansia Dilakukan Door to Door

    • calendar_month Jum, 15 Okt 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Meskipun kasus Covid-19 mereda percepatan vaksinasi di Kota Tegal terus dilakukan. Di Kecamatan Tegal Barat, petugas Puskesmas dan kecamatan melakukan vaksinasi jemput bola, untuk mengejar target capaian vaksinasi dosis pertama. “Kegiatan ini kita sebut Tebar Mawar (teka bareng maring warga). Tujuan untuk memberikan layanan vaksin kepada warga lansia,” kata Camat Tegal Selatan, […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less