Minggu, 23 Nov 2025
light_mode

Polres Pemalang Terima Bantuan Alat Pengukur Suhu

  • calendar_month Sab, 18 Apr 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kepolisian Resort (Polres) Pemalang, Jumat malam, 17 April 2020, menerima bantuan alat pengukur suhu (thermo gun) dan 100 lusin masker dari Tim Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Pemalang. Bantuan tersebut untuk mendukung kinerja kepolisian memutus mata rantai penyebaran virus corona (Covid-19) di Kota Ikhlas. 

Bantuan diserahkan Bupati Pemalang selaku Ketua Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19, DR H Junaedi SH MM dan terima secara simbolis oleh Wakapolres Kompol Ari Imam Prasetya. Turut serta dalam serah terima bantuan ini antara lain, Kabag Ops Kompol Alcaf Chaniago, Kasatreskrim AKP Suhadi dan Sekretaris Daerah (Sekda) Ir M Arifin.

Bupati Pemalang selaku Ketua Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19, DR H Junaedi SH MM, menyerahkan bantuan alat pengukur suhu dan masker dan terima secara simbolis oleh Wakapolres Kompol Ari Imam Prasetya. FOTO/PUSKAPIK/DEDI MUHSONI

“Malam hari ini, kita serahkan 25 thermo gun dan 100 lusin masker ke Polres Pemalang. Ini sebagai bentuk dukungan atas langkah Polri yang sudah berbuat banyak dalam upaya mencegah virus covid-19 ini,” kata bupati di Posko Gugus Tugas Covid-19 Pemalang.

Bantuan alat pengukur suhu dan masker diharapkan dapat digunakan pada setiap Polsek se-Kabupaten Pemalang. Selama pandemi corona terus mewabah, kepolisian di tingkat Polsek (kecamatan) memiliki peran penting dalam mensosialisasikan seluruh program pemerimtah dalam upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bentuk Syukur, Mantan Sekda Pemalang Gelar Konser Musik

    Bentuk Syukur, Mantan Sekda Pemalang Gelar Konser Musik

    • calendar_month Sel, 30 Jul 2019
    • 0Komentar

      PEMALANG (PuskAPIK) – Budhi Rahardjo, mantan Sekretaris Daerah Kabupaten Pemalang, yang baru saja memasuki masa purna tugas diawal bulan Juli tahun 2019 lalu, akan menggelar live concert bertajuk “Kumendan BR n Friends come back” – old soldier never die. Konser yang rencananya akan digelar di Aula DPD Partai Golkar Jalan Pemuda Pemalang pada Jumat, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pemkot Pekalongan-IPB, MoU Pembangunan Berbagai Sektor

    Pemkot Pekalongan-IPB, MoU Pembangunan Berbagai Sektor

    • calendar_month Sel, 16 Mar 2021
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah Kota Pekalongan terus berupaya mendorong daerahnya agar semakin maju di bebagai sektor. Salah satu upaya yang dilakukan yakni dengan menjalin kerjasama dengan Institut Pertanian Bogor (IPB) dalam sektor pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat untuk pembangunan Kota Pekalongan ke depan. Kerjasama tersebut diwujudkan dalam penandatangan nota kesepakatan yang dilakukan secara simbolis oleh […]

    Bagikan Ke Teman
  • Korupsi Laptop Chromebook, Anggota DPR RI Fikri Faqih Ingatkan Kementerian Jangan Ulangi Blunder

    Korupsi Laptop Chromebook, Anggota DPR RI Fikri Faqih Ingatkan Kementerian Jangan Ulangi Blunder

    • calendar_month Ming, 7 Sep 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Anggota Komisi X DPR RI, H. Abdul Fikri Faqih ikut menyoroti kasus dugaan korupsi pengadaan laptop berbasis Chromebook yang menjerat mantan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi atau Mendikbudristek, Nadiem Anwar Makarim. Politisi asal Tegal ini menilai, program digitalisasi pendidikan memang penting. Tapi kalau sampai ada aroma pengkondisian merek dan harga lewat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Respon Cepat Tanggapi Laporan Warga, Polsek Bojong Amankan Juru Parkir Liar

    Respon Cepat Tanggapi Laporan Warga, Polsek Bojong Amankan Juru Parkir Liar

    • calendar_month Kam, 29 Mei 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan– Polsek Bojong menindaklanjuti laporan dari warganya terkait adanya ancaman dari pemuda yang berprofesi sebagai juru parkir. Aduan tersebut berasal dari dari pemilik apotik Gema Farma yang berlokasi di Jl. Raya Bojong-Kajen ikut Desa Wiroditan, Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan. Kapolsek Bojong AKP Wastono saat dimintai keterangan mengatakan, pihaknya telah menerima laporan dari pemilik apotik […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jangan Takut Berobat ke Klinik Saintifikasi Jamu

    Jangan Takut Berobat ke Klinik Saintifikasi Jamu

    • calendar_month Sab, 18 Jan 2020
    • 0Komentar

    KOTA PEKALONGAN (PUSKAPIK) – Jamu telah menjadi alternatif pencegahan penyakit dan memiliki segudang manfaat bagi tubuh. Bahan yang digunakan alami, sehingga ramah bagi tubuh, bahkan dapat meningkatkan kebugaran fisik/tubuh. Pusat Saintifikasi dan Pelayanan Jamu (PSPJ) Dinas Kesehatan Kota Pekalongan selalu mengembangkan produk jamu bahkan telah memiliki Klinik Saintifikasi Jamu sebagai inovasi pelayanan kesehatan masyarakat Kota […]

    Bagikan Ke Teman
  • Budhi Rahardjo Mantan Sekda Yang Pegang Teguh Filosofi Jawa

    Budhi Rahardjo Mantan Sekda Yang Pegang Teguh Filosofi Jawa

    • calendar_month Sab, 28 Sep 2019
    • 0Komentar

      PEMALANG (PuskAPIK) – Menengok sosok Drs. Budhi Rahardjo MM, tidak lepas juga kalau kita kembali ke memori saat BR, begitu dia sering disapa mulai berkarir. 33 tahun mengabdi di Pemkab Pemalang sebagai PNS, terakhir menjabat Sekda Pemalang hampir 8 tahun, dengan pangkat PNS IV/E (pangkat tertinggi). Kesenangan BR adalah off road dan mengikuti komunitas […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less