Jumat, 2 Jan 2026
light_mode

PDIP Pemalang Bagi Masker dan Semprot Alun-alun

  • calendar_month Rab, 25 Mar 2020

PUSKAPIK.COM,Pemalang – Ketua DPC PDI Perjuangan Junaedi, bersama Badan Penanggulangan Bencana (Baguna) PDI Perjuangan melakukan kegiatan sosial membagikan masker dan menyemprotkan disinfektan di beberapa fasilitas umum dan pasar,  untuk pencegahan penyebaran virus corona (Covid 19).

Meskipun Kabupaten Pemalang masih dalam zona aman penyebaran Covid-19, tetapi langkah pencegahan terus dilakukan baik pemerintah maupun organisasi masyarakat. Pada Rabu Sore, 25 Maret 2019, sejumlah fasilitas umum dan pasar disemprot cairan disinfektan oleh tim Baguna PDI Perjuangan.

Dimulai penyemprotan pada fasilitas umum Alun-alun Pemalang, Junaedi mengawali dengan menyemprotkan disinfektan di sudut alun alun dan gedung olahraga Kridanggo.

Junaedi dan tim Baguna bergeser ke pasar pagi Pemalang, didampingi istrinya Irna Setyawati, Anggota DPRD Jateng, memberikan sosialisasi kepada masyarakat dan pengunjung pasar pentingnya menjaga kesehatan di saat Covid-19 mewabah.

Menjaga kesehatan, lanjut Junaedi, dimulai dengan cuci tangan menggunakan sabun dan memakai masker jika tersedia. Selain itu, jaga jarak minimal 1,5 meter dan tidak berjabat tangan dinilai sangat penting pencegahan penularan virus Covid 19.

“Aksi sosial ini merupakan lanjutan dari kegiatan sebelumnya, sebab Baguna harus memberikan peran kepada masyarakat termasuk wabah Covid 19,” kata Junaedi.

Sementara Ketua Baguna PDIP Pemalang, Sudarsono, mengatakan, hari ini melakukan penyemprotan di alun alun, pasar pagi Pemalang dan Pasar Comal. Menurutnya, tempat tersebut banyak dikunjungi masyarakat.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dengarkan Uneg-uneg Warga, Anom – Nurkholes Kedepankan Kampanye Dialogis

    Dengarkan Uneg-uneg Warga, Anom – Nurkholes Kedepankan Kampanye Dialogis

    • calendar_month Rab, 9 Okt 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pasangan Calon Bupati – Wakil Bupati Pemalang nomor urut 3, Anom Widiyantoro – Nurkholes, lebih mengedepankan kampanye dialogis. Hal itu dilakukan untuk lebih banyak mengetahui detail permasalahan yang ada di masyarakat.   Paslon yang memiliki akronim An-Nur ini menyatakan keinginannya untuk mendengarkan berbagai persoalan terutama yang menjadi masalah klasik di masyarakat.   […]

    Bagikan Ke Teman
  • Disdukcatpil Pemalang Tetap Layani Pemohon E-KTP

    Disdukcatpil Pemalang Tetap Layani Pemohon E-KTP

    • calendar_month Sen, 16 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Meskipun sekolah diliburkan, dan ada imbauan untuk hindari keramaian, namun Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcatpil) Pemalang, tetap melayani para pemohon E-KTP. Hanya saja, dalam 14 hari ke depan jumlah pemohon cetak E-KTP dibatasi 50 eksemplar per hari. Kepala Disdukcatpil, Pemalang, Ni Wayan Asrini, kepada Puskapik, Senin malam (16/3/2020) mengatakan, kebijakan pembatasan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kasus Demam Berdarah di Pemalang Melonjak, Warga Diminta Basmi Sarang Nyamuk

    Kasus Demam Berdarah di Pemalang Melonjak, Warga Diminta Basmi Sarang Nyamuk

    • calendar_month Rab, 26 Jun 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kasus Demam Berdarah Dengue tengah memuncak di Kabupaten Pemalang. Warga diminta memberantas sarang nyamuk Aedes Aegypti yang menularkan virus DBD di lingkungannya. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pemalang, dr Yulies Nuraya, menuturkan, saat ini kasus DBD sedang meningkat. Tercatat ada puluhan orang yang terkonfirmasi positif terinfeksi virus DBD. “Sampai bulan Juni ini sudah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bupati Pemalang Apresiasi ASN Berprestasi

    Bupati Pemalang Apresiasi ASN Berprestasi

    • calendar_month Rab, 10 Des 2025
    • 0Komentar

    PEMALANG, puskapik.com – Bupati Pemalang, Anom Widiyantoro, memberikan apresiasi kepada ASN berprestasi dengan memberikan penghargaan. Pemberian penghargaan tersebut menjadi motivasi bagi seluruh ASN untuk terus bekerja profesional, inovatif, dan berintegritas. Penghargaan yang diberikan diantaranya kinerja bendahara pengeluaran SKPD tahun 2025 terbaik, bendahara penerimaan SKPD tahun 2025, pengurus barang SKPD tahun 2025, dan penyusunan laporan keuangan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Terobosan Baru, Kota Pekalongan Miliki Laboratorium Kultur Jaringan

    Terobosan Baru, Kota Pekalongan Miliki Laboratorium Kultur Jaringan

    • calendar_month Kam, 23 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Pemerintah Kota Pekalongan kini memiliki Laboratorium Kultur Jaringan untuk mengembangkan bibit tanaman pangan melalui pembibitan, cangkok, dan kajian benih. Laboratorium yang bakal dikelola oleh Dinas Pertanian dan Pangan (Dinperpa) ini menjadi terobosan baru karena tak banyak daerah memiliki laboratorium sejenis. “Gedungnya sudah dibangun sejak 2008, agar pemanfaatannya optimal kami rehab gedung […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dindukcapil Kota Pekalongan Musnahkan 446 KTP-el Rusak

    Dindukcapil Kota Pekalongan Musnahkan 446 KTP-el Rusak

    • calendar_month Sen, 5 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dindukcapil) Kota Pekalongan memusnahkan 446 KTP-el rusak atau invalid di halaman kantornya, Senin, 5 Oktober 2020. KTP-el yang dimusnahkan dengan cara dibakar ini rinciannya, 258 KTP-el Kota Pekalongan yang invalid, 173 KTP-el luar Kota Pekalongan yang pindah ke Batang, dan 15 KTP non elektronik. “Baru saja kami […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less