Sabtu, 18 Okt 2025
light_mode

Menteri Perhubungan Tinjau Langsung Titik Macet Pemalang

  • calendar_month Ming, 24 Des 2017

PEMALANG (PuskAPIK) – Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi, lakukan kunjungan kerja meninjau arus lalulintas dalam rangka hari natal dan tahun baru di wilayah kabupaten Pemalamg, Minggu (24/12).

Menggunakan helikopter, Rombongan menteri perhubungan RI yang didampingi Dirlantas Polda Jateng Kombes Pol Bacharudin Ms, mendarat di Exit tol Gandulan kecamatan Taman kabupaten Pemalang, disambut oleh Kapolres Pemalang AKBP Agus Setiawan HP, Kepala Dinas Perhubungan kabupaten Pemalang Tetuko Raharjo, Jajaran anggota Polres Pemalang dan jajaran anggota Dishub kabupaten Pemalang.

Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi, dalam konferensi persnya menyampaikan permintaan maaf kepada seluruh warga masyarakat yang melaksanakan mudik Natal dan Tahun baru, karena beberapa waktu yang lalu telah terjadi kemacetan lalulintas dibeberapa titik di wilayah Jawa Tengah dan salah satunya di wilayah kabupaten Pemalang. Namun saat ini untuk arus lalulintas sudah lancar kembali.

Dijelaskan juga bahwa kunjungan kerja tersebut dilaksanakan dalam upaya peninjauaan secara langsung di titik-titik arus lalulintas yang dimungkinkan terjadi kemacetan.

Kepada instasi dan jajaran terkait di wilayah Kabupaten Pemalang, menteri mengucapkan terima atas kinerja yang telah dilakukan dalam mengatasi kemacetan lalulintas menjelang Natal dan tahun baru. (hp)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sukses Stabilkan Transisi Pemerintahan, Anom Widiyantoro Raih Penghargaan

    Sukses Stabilkan Transisi Pemerintahan, Anom Widiyantoro Raih Penghargaan

    • calendar_month Kam, 19 Des 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang Terpilih, Anom Widiyantoro, meraih penghargaan sebagai tokoh berprestasi. Ia mendapat penghargaan karena dinilai sukses stabilkan masa transisi pemerintahan. Penghargaan tingkat provinsi Jawa Tengah yang diterima oleh Anom Widiyantoro itu diserahkan pada Selasa (17/12/2024) malam di di Wisma Perdamaian, Kota Semarang. “Kami memandang, jika beliau Pak Anom Widiyantoro sukses menghantarkan masa […]

    Bagikan Ke Teman
  • GRIFF 2025, 32 Sineas Muda Adu Kreativitas Lawan Rokok Ilegal

    GRIFF 2025, 32 Sineas Muda Adu Kreativitas Lawan Rokok Ilegal

    • calendar_month Ming, 21 Sep 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Taman Budaya Kota Tegal pada Sabtu 20 September 2025 jadi ajang adu kreativitas puluhan sineas muda dalam lomba film pendek yang dihelat Pemerintah Kota Tegal bersama Bea Cukai. Sekitar 32 peserta dari se-Eks Karesidenan Pekalongan menampilkan karya mereka dalam Gempur Rokok Ilegal Festival Film (GRIFF) 2025. Festival ini tidak sekadar pamer karya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Cakupan Vaksin Kota Pekalongan Masih Rendah

    Cakupan Vaksin Kota Pekalongan Masih Rendah

    • calendar_month Rab, 22 Sep 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah memutuskan untuk menjadikan cakupan vaksinasi sebagai salah satu indikator penentu naik turunnya level PPKM suatu daerah. Hal ini turut menjadi perhatian Pemerintah Kota (Pemkot) Pekalongan berupaya mempercepat dan memperluas cakupan vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat. Vaksinasi merupakan salah satu cara proaktif yang aman dan efektif untuk melindungi manusia dari tertularnya penyakit. Vaksinasi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tetap Survive Hadapi Pandemi Corona, Sejumlah Difabel Produksi Masker

    Tetap Survive Hadapi Pandemi Corona, Sejumlah Difabel Produksi Masker

    • calendar_month Jum, 17 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKSPIK.COM, Tegal – Sejumlah penyandang disabilitas di Kabupaten Tegal menjadi penjahit masker. Ini dilakukan agar tetap memiliki penghasilan dimtengah pandemi virus corona (Covid-19) yang melumpuhkan semua sektor usaha. Menempati sebuah ruangan di Sekretariat Difabel Slawi Mandiri (DSM), di Desa Tembok Kidul, Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal, sejumlah difabel sehari-harinya mengerjakan pembuatan masker, dimulai dari mengukur pola […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kantor Balai Desa Jebed Pemalang Terbakar, Mobil Siaga Desa Ludes

    Kantor Balai Desa Jebed Pemalang Terbakar, Mobil Siaga Desa Ludes

    • calendar_month Jum, 14 Jan 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kebakaran terjadi di kantor Balai Desa Jebed Utara Kecamatan Taman Kabupaten Pemalang, Jumat petang,14 Januari 2022. Meski tidak menimbulkan korban jiwa, namun amukan api meludeskan isi kantor Balai Desa Jebed. Kepala UPTD Damkar Pemalang, Diar Hendrayatno, mengungkapkan, kebakaran itu terjadi sekitar pukul 18.00 WIB. “Tim kami menerima laporan pukul 18.20 WIB dan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pilkada, Agung-Mansur Sowan ke PCNU Pemalang

    Pilkada, Agung-Mansur Sowan ke PCNU Pemalang

    • calendar_month Sel, 22 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Jelang ditetapkan sebagai pasangan calon bupati dan wakil bupati, Mukti Agung Wibowo-Mansur Hidayat silahturahmi ke Pengurus Cabang Nahdatul Ulama (PCNU) Pemalang, Selasa 22 September 2020. Dalam kunjungan itu, Agung-Mansur yang diusung PPP dan Gerindra, diantar ketua DPC PPP Pemalang, Khodori, dan Ketua DPC Gerindra Pemalang, Rama. Kedatangan mereka diterima langsung oleh jajaran […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less