Kamis, 16 Okt 2025
light_mode

Peringati Hari Kartini Ke-146, Pemkab Batang Ciptakan Pengembangan Wanita Dalam Berbagai Program

  • calendar_month Sen, 21 Apr 2025

PUSKAPIK.COM, Batang – Dalam rangka memperingati Hari Kartini Ke-146, Pemerintah Kabupaten Batang menggelar Upacara bendera di halaman Pendapa Kabupaten Batang, Senin (21/4/2025).
Hari Kartini Ke-146 bertema “Dengan Semangat Kartini Kita Tingkatkan Prestasi Sebagai Wanita Tangguh Untuk Kualitas Hidup Lebih Baik”.

Bupati Batang M. Faiz Kurniawan mengatakan, Pemkab Batang sangat mengapresiasi seluruh kaum wanita di Kabupaten Batang yang telah memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan daerah.“Dedikasi seperti para ibu, para pendidik, para pengusaha wanita, dan pekerja wanita berbagai sektor yang telah mewarnai dan memajukan Kabupaten Batang. Wanita merupakan pilar keluarga sebagai penggerak roda ekonomi dan agen perubahan sosial yang tidak ternilai harganya,” jelasnya.

Dalam konteks pembangunan Kabupaten Batang peran wanita tidak lagi dapat dipandang sebelah mata. Karena wanita memiliki potensi besar menjadi pemimpin dan motivator positif bagi masyarakat.

“Untuk itu perlunya terus menggaungkan kesetaraan gender, Pemkab Batang berkomitmen menciptakan lingkungan yang kondusif bagi pengembangan wanita melalui berbagai program dan kebijakan yakni peningkatan kualitas pendidikan dan kesehatan wanita serta kesetaraan ekonomi Perempuan,” terangnya.

Faiz mengajak seluruh elemen, mari bersama-sama baik laki-laki dan perempuan bergandengan tangan untuk menyalakan terus semangat Kartini dalam setiap langkah dan tindakan agar menciptakan rasa aman serta memberikan kesempatan semua individu berkembang dan berprestasi.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemkot Pekalongan Perketat Penerapan Prokes

    Pemkot Pekalongan Perketat Penerapan Prokes

    • calendar_month Kam, 17 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Wakil Wali Kota Pekalongan, Salahudin STP mengungkapkan, Pemkot Pekalongan bersama tim gabungan Satgas Covid-19 dari TNI,Polri, Dinas Perhubungan, Satpol PP, BPBD, dan instansi terkait lainnya kembali menegakkan penerapan prokes di wilayah-wilayah yang berpotensi menimbulkan kerumunan massa. “Kami harapkan masyarakat semakin sadar bahwa sekarang situasinya belum normal,pandemi ini belum usai. Kalau ingin anak-anak […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bantuan Stimulan, Upaya Pemkab Batang Ringankan Terdampak Gempa 

    Bantuan Stimulan, Upaya Pemkab Batang Ringankan Terdampak Gempa 

    • calendar_month Sel, 16 Jul 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Pemerintah Kabupaten Batang mulai menyalurkan bantuan, bagi terdampak gempa, berupa stimulan uang untuk meringankan proses rehabilitasi rumah. Besaran stimulan untuk rumah rusak ringan sebesar Rp1 juta dan rusak sedang Rp2 juta. Kabid Rehabilitasi dan Rekonstruksi BPBD Batang Fitria Kartika Sari mengatakan, bantuan stimulan akan diberikan secara bertahap kepada seluruh rumah terdampak gempa. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Hari Pertama Larangan Mudik, Begini Situasi Terminal Pemalang

    Hari Pertama Larangan Mudik, Begini Situasi Terminal Pemalang

    • calendar_month Kam, 6 Mei 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Hari pertama larangan mudik Lebaran 2021, Terminal Induk Tipe A Pemalang sepi dari aktivitas penumpang. Aktivitas bus AKAP terakhir malam tadi, bus AKDP masih tetap berjalan, sepinya penumpang sudah terjadi sejak beberapa waktu lalu. Mulai hari ini, Kamis 6 Mei 2021, pemerintah melarang kegiatan mudik Lebaran 1442 H, sampai dengan tanggal 17 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Zona Orange Berkurang, PPKM di Jawa Tengah Tetap Diperpanjang

    Zona Orange Berkurang, PPKM di Jawa Tengah Tetap Diperpanjang

    • calendar_month Sel, 23 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Perkembangan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro di Jawa Tengah menunjukkan hasil positif. Hingga minggu ke-11 pelaksanaan PPKM, tidak ada lagi RT yang masuk dalam zona merah. Sementara, RT dengan zona oranye berkurang dua RT hingga menyisakan 18 RT. Untuk zona kuning juga menurun sebanyak 344 RT, dan zona hijau meningkat 1.348 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pasca Sekuriti Meninggal Akibat Covid-19, Pasar Pagi Pemalang Sepi Pembeli

    Pasca Sekuriti Meninggal Akibat Covid-19, Pasar Pagi Pemalang Sepi Pembeli

    • calendar_month Rab, 21 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sejumlah pedagang menyampaikan bahwa pembeli di Pasar Pagi Pemalang sepi setelah salah satu sekuriti meninggal akibat terpapar Covid-19. Sekuriti berinisial TJ (62), warga Desa Wanarejan Selatan, Kecamatan Taman, meninggal dunia pada Sabtu, 17 Oktober 2020, setelah menjalani perawatan di Rumah Sakit Harapan Sehat. Pasar Pagi Pemalang menjual berbagai macam kebutuhan sehari-hari, mulai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ditarget untuk Arus Mudik Lebaran 2020, Pembangunan Jalingkut Brebes-Tegal Dikebut

    Ditarget untuk Arus Mudik Lebaran 2020, Pembangunan Jalingkut Brebes-Tegal Dikebut

    • calendar_month Sen, 20 Jan 2020
    • 0Komentar

    TEGAL (PUSKAPIK) – Proyek Jalan Lingkar Utara yang menghubungkan Kabupaten Brebes dan Kota Tegal mulai dikerjakan lagi setelah sempat mandeg karena berbagai persoalan. Proyek nasional itu ditargetkan bisa digunakan secara fungsional pada arus mudik 2020 nanti. PPK Jalan Nasional Bina Marga Wilayah Brebes Tegal Yudi Harto Suseno saat meninjau pekerjaan jalan lingkar utara Brebes-Tegal, Senin […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less