Ini Jadwal Buka Puasa dan Imsakiyah di Kabupaten Pemalang

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pemalang merilis jadwal imsakiyah dan buka puasa di wilayah Kabupaten Pemalang selama bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah / 2025 Masehi. Jadwal imsakiyah ini bisa dijadikan pedoman bagi umat Islam untuk mengerjakan ibadah salat dan puasa.

Sebagai informasi, berikut jadwal lengkap imsakiyah dan buka puasa selama bulan Ramadhan 1446 Hijriah / 2025 Masehi di wilayah Kabupaten Pemalang :

Disamping menjadi patokan waktu berbuka puasa maupun imsak, jadwal tersebut bisa menjadi acuan waktu salat subuh, zuhur, asar, maghrib, dan isya’, agar umat muslim di wilayah Kabupaten Pemalang dapat mengerjakan salat awal waktu sesuai sunnah.

Jadwal imsak dan buka puasa ini pun dapat memudahkan umat Islam untuk menyempurnakan sunnah puasa. Dimana sebelum menjalankan ibadah puasa, seorang muslim dianjurkan untuk mengakhirkan sahur menjelang salat subuh.

Selain itu, seorang muslim juga diharapkan untuk menyegerakan berbuka begitu azan maghrib berkumandang. **

Berita Lainnya :

Loading RSS Feed
error: Konten dilindungi oleh Hak Cipta!!