Senin, 20 Okt 2025
light_mode

Antisipasi DB, Perindo Pemalang Fogging Rumah Warga

  • calendar_month Kam, 14 Des 2017

PEMALANG (PuskAPIK) – DPD Perindo kabupaten Pemalang benar-benar memperhatikan kepentingan masyarakat dalam hal kesehatan lingkungan warga masyarakat Pemalang. Untuk yang kesekian kalinya Perindo Pemalang adakan fogging dilingkungan warga di Pemalang, Kamis (14/12).

Bertenpat di desa Sugihwaras RT.2, 3, 5, RW.12 dan RT.3 RW. 10 kecamatan/kabupaten Pemalang, Perindo Pemalang bekerja bareng David Santosa, kader Perindo dari kota Pekalongan lakukan pengasapan sekitar 300 rumah warga. Fogging yang dilaksanakan berdasar Permohonan Akar Muzakar, sayap Pemuda Perindo Pemalamg yang merasa bahwa wilayah tersebut banyak nyamuk. Dengan terealisasinya fogging tersebut dia menyampaikan akan ikut terlibat langsung dan akan berjuang bersama-sama kader yang lain di DPD Perindo kabupaten Pemalang untuk memenangkan Perindo.

“Saya sangat berterima kasih baik Kepada ketua DPD Perindo kabupaten Pemalang maupun pak David yang langsung merealisasikan fogging di wilayah ini,” kata Akar Muzakar.

Disampaikan oleh Akar juga bahwa dirinya akan all out untuk Perindo Pemalang, menginggat kader lain termasuk BAJA Perindo Pemalang juga demikan tampil all out.

“Saya berjanji akan memenangkan Perindo baik di Kabupaten Pemalang terutama di kecamatan Pemalang dimana saya bermukim di sugihwaras ini,” imbuhnya.

Sementara itu, Yoyok ketua RT 05 RW 12 yang mendampingi kader melakukan foggimg menyampaikan sangat berterima kasih kepada Perindo atas adanya bantuan fogging tersebut yang menurutnya sangat tepat waktu karena di RT 05 tiap akhir tahun selalu mengadakan bersih-bersih kampung untuk menyambut tahun baru yang sebentar lagi tiba.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Petarukan dan Kades Se-kecamatan Mancing Bareng

    Polsek Petarukan dan Kades Se-kecamatan Mancing Bareng

    • calendar_month Rab, 4 Nov 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Puluhan Kepala Desa (Kades) dan pejabat Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkompinca) Petarukan antusias mengikuti acara mancing bersama dalam rangka silaturahmi Kamtibmas yang digelar Kepolisian Sektor (Polsek) Petarukan, Rabu 4 November 2020. Kapolsek Petarukan, AKP Heru Irawan berujar, suasana kekeluargaan dan santai akan menghilangkan sekat-sekat antar desa yang mungkin selama ini terjadi di Kecamatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pria di Pemalang Ditangkap Polisi Usai Edarkan Uang Palsu

    Pria di Pemalang Ditangkap Polisi Usai Edarkan Uang Palsu

    • calendar_month Kam, 18 Sep 2025
    • 0Komentar

    PEMALANG, puskapik.com – Pria berinisial M (35) asal Desa Klegen, Comal, Pemalang diamankan polisi setelah diduga menyimpan, mengedarkan dan membelanjakan uang rupiah palsu. Kapolres Pemalang, AKBP Rendy Setia Pemalang, menuturkan, tersangka diduga mendapatkan uang palsu tersebut dengan cara membeli melalui platform media sosial. “Kami masih melakukan pendalaman lebih lanjut, terkait asal mula uang palsu tersebut,” […]

    Bagikan Ke Teman
  • Konferensi PWI Kabupaten Pemalang, Sunarto Ditunjuk Jadi Plt Ketua

    Konferensi PWI Kabupaten Pemalang, Sunarto Ditunjuk Jadi Plt Ketua

    • calendar_month Sab, 23 Des 2023
    • 3Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Seksi Organisasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Jawa Tengah, Sunarto, resmi ditunjuk menjadi Pelaksana Tugas (Plt) Ketua PWI Kabupaten Pemalang. Penunjukan Sunarto menjadi Plt Ketua PWI Kabupaten Pemalang periode 2024-2027 merupakan hasil Konferensi yang digelar di Command Room Kantor Diskominfo Pemalang, Sabtu 23 Desember 2023. Konferensi digelar seiring berakhirnya kepengurusan PWI Kabupaten […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kondisi Stabil, Dua Pasien Positif Corona asal Pemalang akan di Swab Ulang

    Kondisi Stabil, Dua Pasien Positif Corona asal Pemalang akan di Swab Ulang

    • calendar_month Jum, 3 Apr 2020
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dua pasien asal Pemalang yang terinfeksi positif corona atau Covid-19 saat ini menjalani perawatan di RSUD dr M Ashari Pemalang. Jika kondisi kedua pasien terus stabil, maka akan dilakukan uji lab swab ulang untuk memastikan sembuh tidaknya dari infeksi Covid-19.  “Selama menjalani perawatan di ruang isolasi, kondisi kedua pasien stabil dan mendapatkan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kantor Pos Pemalang Belum Layani Pembelian Materai Rp 10 Ribu

    Kantor Pos Pemalang Belum Layani Pembelian Materai Rp 10 Ribu

    • calendar_month Sab, 9 Jan 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang-Meskipun sudah didistribusikan ke kantor pos di berbagai wilayah di Indonesia, materai nominal Rp 10 ribu belum bisa digunakan karena masih menunggu aturan terbaru penggunaannya oleh Kementerian Keuangan. Ini disampaikan Kepala Kantor Pos Pemalang, Agus Triwijaya, Sabtu 9 Januari 2021. Menurutnya, materai nominal Rp 10 ribu belum bisa diperjualbelikan kepada masyarakat meskipun stok sudah […]

    Bagikan Ke Teman
  • BREAKING NEWS, Bangunan Eks Pabrik Texin Tegal Terbakar Malam Ini

    BREAKING NEWS, Bangunan Eks Pabrik Texin Tegal Terbakar Malam Ini

    • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Sebuah bangunan eks pabrik Texin di Jalan Pala Raya, Kecamatan Kramat, Kabupaten Tegal, terbakar pada Sabtu malam 18 Oktober 2025 sekitar pukul 22.15 WIB. Petugas keamanan pabrik nampak menutup pagar untuk menghindari masyarakat yang ingin masuk ke lokasi, sekaligus menunggu petugas pemadam tiba. Insiden ini membuat masyarakat heboh dan berbondong-bondong merekam peristiwa […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less