Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

Mitha Wurja Mendaftar Diusung Seluruh Parpol, Pilkada Brebes Berpotensi Calon Tunggal

  • calendar_month Jum, 30 Agu 2024

PUSKAPIK.COM, Brebes – Pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati, Paramitha Widya Kusuma – Wurja, resmi memdaftar ke KPU Kabupaten Brebes untuk Pilkada seretak, Kamis (29/8/2024). Mereka mendaftar di hari terakhir dengan diusung seluruh parpol yang mendapat kursi di parlemen, ditambah beberapa parpol non parlemen.

 

Kondisi tersebut berpotensi Pilkada Brebes bakal diikuti paslon tunggal. Sebab, parpol yang tersisa jumlah suaranya tidak mencukupi untuk mengusung paslon. Parpol di perleman yang mengusus Mitha Wurja sebanyak 9 parpol yakni, PDIP, PKB, Gerindra, Golkar, PKS, PAN, Demokrat, PPP, Nasdem. Sedangkan parpol non parlemen sebanyak 3 parpol, yakni Partai Buruh, PSI dan Perindo. 12 parpol pengusung itu memiliki total suara sah sebanyak 1.024.576 suara.

 

Proses pendaftaran paslon yang dikenal dengan slogan Bersama Mitha Wurja (BMW) itu, berlangsung meriah. Ribuan pendukung mengantarkan paslon ini datang ke KPU Brebes di jalan Proklamasi, termasuk para kader parpol pengusung. Ketua DPC PDIP Brebes Indra Kusuma, yang merupakan orang tua Cabup Paramitha, juga ikut mengantar anak sulungnya itu bersama seluruh ketua parpol pengusung.

 

Ketua DPC PDIP Brebes, Indra Kusuma mengaku, optimis dengam seluruh parpol di parlemen mengusung Mitha Wurja, Pilkada di Brebes hanya diikuti calon tunggal. Sebab, meski ada partai lain tetapi suaranya tidak bisa memenuhi syarat pendaftaran. “Insya Allah, pasti calon tunggal Ini sudah pasti,” tandasnya.

 

Dia menjelaskan, total parpol yang mendungkung Mitha Wurja sebanyak 12 parpol. Yakni, 9 parpol yang mendapat kursi di parlemen, dan 3 parpol non parlemen. “Kalau melihat ini, pasti calon tunggal. Kalau pun ada partai lain, tetapi jumlah suaranya kurang,” terangnya.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Diterjang Angin, Puluhan Rumah di Jrakah Pemalang Rusak

    Diterjang Angin, Puluhan Rumah di Jrakah Pemalang Rusak

    • calendar_month Sen, 31 Jan 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Hujan deras disertai angin kencang merusak puluhan rumah di Desa Jrakah, Kecamatan Taman, Kabupaten Pemalang, Minggu malam 30 Januari 2022. Hujan deras disertai angin kencang yang mengakibatkan puluhan rumah rusak itu tepatnya terjadi di Dusun Karangsempuh, Desa Jrakah, sekitar pukul 20.30 WIB. Kepala BPBD Pemalang, Sugiyanto, mengatakan, pasca kejadian pihaknya langsung meluncur […]

    Bagikan Ke Teman
  • Puluhan Botol Miras Diamankan

    Puluhan Botol Miras Diamankan

    • calendar_month Ming, 2 Mar 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Personil Sat Samapta Polres Pekalongan mengamankan puluhan botol minuman keras (miras) berbagai merek dalam kegiatan Operasi Pekat Candi dalam rangka kegiatan kepolisian yang dioptimalkan untuk mendukung kondusifitas keamanan wilayah hukum Polres Pekalongan selama Ramadhan 2025. Dari keterangan yang berhasil didapatkan dari Kasat Samapta AKP Suhadi, S.H., pihaknya dalam kegiatan itu berhasil mengamankan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Ini Komentar Beberapa Tokoh Brebes Soal Hukuman Kebiri

    Ini Komentar Beberapa Tokoh Brebes Soal Hukuman Kebiri

    • calendar_month Kam, 7 Jan 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Pro-kontra hukuman kebiri bagi pelaku kejahatan seksual juga terjadi di daerah.. Namun ada yang berpendapat agar pemerintah lebih memprioritaskan penanganan terhadap korban dari pada penerapan kebiri. Berbagai pendapat muncul dari berbagai elemen masyarakat. Mulai dari politisi perempuan, aktivis sosial sampai ulama. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pemuda Pancasila Brebes Sesalkan Pernyataan Junimart Girsang

    Pemuda Pancasila Brebes Sesalkan Pernyataan Junimart Girsang

    • calendar_month Jum, 26 Nov 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Pernyataan Wakil Ketua Komisi II DPR RI Junimart Girsang yang mengusulkan pembubaran organisasi kemasyarakatan (ormas) yang kerap berbuat onar, menuai polemik hingga ke daerah. Salah satunya Pemuda Pancasila Kabupaten Brebes. Ketua Badan Penyuluhan dan Pembelaan Hukum (BPPH) MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Brebes, Herfaruk, Jumat, 26 November 2021, mengatakan, BPPH MPC Brebes mengambil […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pilkada, Jangan Takut Mencoblos, Prokes Ketat Disiapkan di TPS

    Pilkada, Jangan Takut Mencoblos, Prokes Ketat Disiapkan di TPS

    • calendar_month Kam, 12 Nov 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang akan digelar 9 Desember mendatang, di tengah pandemi Covid-19. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pekalongan meminta masyarakat tidak perlu khawatir datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) untuk menyalurkan hak suaranya pada Pilkada 9 Desember 2020 mendatang. Ketua KPU Kota Pekalongan, Rahmi Rosyada Thoha, Kamis 12 November […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bawaslu Pemalang Temukan Banyak Calon Anggota PPS Tidak Penuhi Syarat

    Bawaslu Pemalang Temukan Banyak Calon Anggota PPS Tidak Penuhi Syarat

    • calendar_month Sel, 17 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Pemalang, masih menemukan beberapa calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang tidak sesuai aturan. Ditemui di kantornya, Selasa (17/3/2020), Komisioner Bawaslu Pemalang, Divisi Pengawasan, Abdul Maksus, mengungkapkan hal tersebut. “Sudah disampaikan ke KPU, memang ada beberapa yang tidak sesuai aturan sebagai syarat menjadi anggota PPS,” katanya. Ada tiga […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less