Senin, 13 Okt 2025
light_mode

KPU Batang Simulasi Pendaftaran Bakal Paslon Bupati dan Wakil Bupati

  • calendar_month Sel, 27 Agu 2024

PUSKAPIK.COM, Batang – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Batang menggelar simulasi pendaftaran Bakal Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Batang pada Pilkada Serentak 2024 di Kantor KPU Batang, Kabupaten Batang, Senin (26/8/2024).

Divisi Teknis Penyelenggaraan KPU n Batang Ida Susanti mengatakan, hari ini melakukan simulasi pendaftaran bakal Paslon Bupati dan Wakil Bupati untuk mempersiapkan semuanya mulai besok tanggal 27 Agustus 2024.

“Kriteria pendaftaran nanti, kuota yang boleh memasuki KPU Kabupaten Batang ada 40 orang, kemudian 10 orang bisa memasuki aula dan 30 orang menunggu ditenda yang sudah kami siapkan,” jelasnya.

Rombongan pengusung yang boleh masuk yakni tim politik pengusung, keluarga dan pasangan calon bila mencukupi sesuai kuota tadi, terpenting didaftarkan terlebih dahulu.

“Jadwal pendaftaran bakal Paslon Bupati dan Wakil Bupati, yakni 27-28 Agustus 2024, pukul 08.00-16.00 WIB. Dan 29 Agustus 2024 pukul 08.00 – 00.00 WIB, karena hari terakhir pendaftaran,” terangnya.

Ia juga mengimbau, untuk para pendaftar bakal Paslon Bupati dan Wakil Bupati harus berkonsultasi terlebih dahulu ke KPU Kabupaten Batang terkait kelengkapan berkas.

KPU Kabupaten Batang memiliki pelayanan helpdesk yang buka setiap hari sesuai jam kerja dari pagi hingga sore. Sejauh ini sudah ada dua partai politik yang berkonsultasi, yakni PKB dan PDIP.

“Pada pendaftaran bakal Paslon Bupati dan Wakil Bupati kami menyediakan penerjemah bagi disabilitas yang tujuannya untuk memberikan informasi kepada seluruh masyarakat Kabupaten Batang,” ujar dia.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bukan Karena Tanggul Jebol, Ternyata Ini Penyebab Utama Banjir di Brebes

    • calendar_month Sel, 14 Jan 2020
    • 1Komentar

    BREBES (PUSKAPIK) – Penyebab banjir di beberapa wilayah Kabupaten Brebes ternyata bukan hanya karena tanggul sungai jebol. Kerusakan hutan di bagian hulu sungai menjadi faktor lainnya. Hal itu ditemukan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo saat sidak beberapa lokasi banjir di Brebes, Selasa (14/1/2020). Selain memastikan penanganan terhadap masyarakat yang terdampak, Ganjar juga mencari permasalahan utama […]

    Bagikan Ke Teman
  • Agus Solichin Kembali Pimpin Golkar Kabupaten Tegal

    • calendar_month Jum, 29 Agu 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Agus Solichin kembali memimpin Partai Golkar Kabupaten Tegal dalam Musda XI DPD Partai Golkar Kabupaten Tegal di Hotel Grand Dian Slawi, Kamis, 28 Agustus 2025. Agus Solichin kali ketiga menjadi Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Tegal sejak 2016 silam. Musda XI DPD Partai Golkar Kabupaten Tegal dihadiri Ketua DPD 1 Partai Golkar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kandang Ayam Broiler Ambruk di Brebes, 1 Pekerja Hilang Tertimbun, SAR Terkendala Gas Amoniak

    • calendar_month Rab, 9 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Sebuah kandang ayam broiler bertingkat di Desa Bulusari, Kecamatan Bulakamba, Kabupaten Brebes, ambruk pada Senin malam (7/7/2025). Seorang pekerja dilaporkan tertimbun dan belum ditemukan hingga Selasa (8/7) siang. Peristiwa terjadi sekitar pukul 22.00 WIB. Kandang empat lantai berbahan bambu dan beratap baja ringan itu roboh akibat angin kencang, saat dalam kondisi lapuk […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kasus Covid-19 Melonjak Lagi, Bupati Pemalang : Jangan Panik

    • calendar_month Sen, 21 Feb 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kasus Covid-19 di Kabupaten Pemalang belakangan ini kembali melonjak dengan ratusan kasus terkonfirmasi aktif. Belum ada rencana pembatasan aktivitas, Bupati Mukti Agung Wibowo meminta masyarakat tak panik. Dalam data pantauan Covid-19 Kabupaten Pemalang (infocorona.pemalangkab.go.id), Senin 21 Februari 2022 pukul 11.45 WIB, tercatat ada 107 orang terkonfirmasi positif Covid-19 (baru), 985 orang terkonfirmasi […]

    Bagikan Ke Teman
  • BI Salurkan 500 Paket Sembako untuk Warga Tegal

    • calendar_month Kam, 4 Nov 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Kasus Covid-19 di Kabupaten Tegal saat ini nol, tidak ada warga yang terpapar virus corona sejak 10 hari terakhir. Namun dampak pandemi masih dirasakan warga karena perokonomian belum stabil. Terkait itu, Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Tegal menyalurkan bantuan sosial berupa 500 paket sembako kepada warga terdampak Covid-19 di Kabupaten Tegal, Kamis, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sebulan Digelar, Operasi Yustisi di Kota Pekalongan Jaring 3.400 Pelanggar Masker

    • calendar_month Sen, 26 Okt 2020
    • 2Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kota Pekalongan – Sebanyak 3.400 pelanggar terjaring dan dijatuhi sanksi oleh tim gabungan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Pekalongan selama kurang lebih sebulan sejak operasi yustisi disiplin penggunaan masker digelar September 2020. Mereka dijatuhi sanksi ringan mulai dari push up, membersihkan jalan, hingga sanksi edukatif mengenai wawasan kebangsaan. Kepala Satpol PP Kota Pekalongan, Sri Budi […]

    Bagikan Ke Teman
error: Konten dilindungi oleh Hak Cipta!!
expand_less