Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

111 ASN Pemkot Pekalongan Terima Penghargaan Satya Lencana Karya Satya

  • calendar_month Jum, 16 Agu 2024

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah Kota Pekalongan menyerahkan penghargaan Satya Lencana Karya Satya dari Presiden RI Joko Widodo kepada 111 orang ASN, dalam kegiatan Tasyakuran Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Tahun 2024, berlangsung di GOR Jetayu Kota Pekalongan.

Penghargaan Satya Lencana Karya Satya langsung diserahkan oleh Walikota Pekalongan, HA Afzan Arslan Djunaid yang didampingi Wakil Walikota Pekalongan, H Salahudin dan Sekretaris Daerah, Nur Priyantomo, masing-masing beserta istri.

Usai menyerahkan, Walikota Pekalongan yang akrab disapa Mas Aaf menjelaskan, 111 orang ASN penerima penghargaan Satya Lancana Karya Satya adalah para ASN yang telah mengabdi selama 10, 20 dan 30 tahun serta memiliki dedikasi dalam melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai ASN.

“Satyalancana Karya Satya merupakan piagam penghargaan yang dianugerahkan oleh Presiden Republik Indonesia kepada para PNS yang dianggap telah memenuhi syarat dan kreteria yang ditetapkan. Tanda kehormatan tersebut diberikan kepada 56 PNS di lingkungan Pemerintah Pekalongan yang telah mengabdi selama 10 tahun, yang mengabdi 20 tahun ada 22 orang, dan 30 tahun sebanyak 33 orang. Sehingga, total ada 111 orang ASN yang menerima penghargaan ini,”terang Mas Aaf.

Dirinya juga menyampaikan ucapan selamat kepada para penerima Satya Lencana Karya Satya dan berharap agar penghargaan tersebut bisa menjadi penyemangat dan motivasi bagi ASN untuk terus meningkatkan kinerjanya dan memberikan pelayanan kepada masyarakat yang lebih baik lagi.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dishub Brebes Cek Kelayakan Ratusan Kendaraan Dinas

    Dishub Brebes Cek Kelayakan Ratusan Kendaraan Dinas

    • calendar_month Sen, 20 Sep 2021
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Petugas Dinas Perhubungan Brebes, mengecek kelayakan ratusan kendaraan dinas, baik roda dua maupun roda empat di lingkungan Sekretariat Daerah (Setda) Brebes, Senin 20 September 2021. Tidak seperti biasanya, halaman kantor Setda dipenuhi ratusan kendaraan berplat merah. Kendaraan tersebut dikumpulkan untuk dilakukan pengecekan, baik fisik, emisi, pajak kendaraan maupun kelengkapan surat-surat kendaraan. Kepala […]

    Bagikan Ke Teman
  • Cuaca Kota Tegal Akhir Tahun Didominasi Berawan, Hujan Petir di Siang Hari

    Cuaca Kota Tegal Akhir Tahun Didominasi Berawan, Hujan Petir di Siang Hari

    • calendar_month Rab, 31 Des 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – BMKG Stasiun Meteorologi Maritim Tegal merilis laporan kondisi cuaca Kota Tegal pada Rabu, 31 Desember 2025, pukul 07.00 WIB. Secara umum, cuaca di wilayah Kota Tegal terpantau berawan. Berdasarkan data BMKG, suhu udara pagi hari tercatat 25,6 derajat Clcelsius, dengan suhu minimum dalam 24 jam terakhir mencapai 25,2 derajat celsius. Sementara itu, […]

    Bagikan Ke Teman
  • 20.836 Sertifikat Tanah Diserahkan Warga

    20.836 Sertifikat Tanah Diserahkan Warga

    • calendar_month Rab, 11 Des 2019
    • 0Komentar

      PEMALANG (PuskAPIK) – Bupati Pemalang Junaedi kembali menyerahkan secara simbolis Sertifikat Program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Langsung) kepada masyarakat Kecamatan Pulosari, Rabu (11/12). bertempat di desa Cikebdung, bupati bersama ketua DPRD Kabupaten Pemalang Agus Sukoco, Ketua BPN Kabupaten Pemalang, Camat Pulosari, dan Forkopimca Kecamatan Pulosari. Dalam sambutannya Bupati menyampaikan bahwa dengan dimilikinya sertifikat, maka […]

    Bagikan Ke Teman
  • Empat Pos Tak Cukup, Pemalang Butuh Penambahan Pos Pemadam Kebakaran

    Empat Pos Tak Cukup, Pemalang Butuh Penambahan Pos Pemadam Kebakaran

    • calendar_month Ming, 12 Okt 2025
    • 0Komentar

    PEMALANG, puskapik.com – Kebutuhan akan penambahan Pos Pemadam Kebakaran (Damkar) di Kabupaten Pemalang semakin mendesak untuk menangani berbagai bencana. Pasalnya, permintaan bantuan dari masyarakat terus meningkat, tidak hanya untuk penanganan bencana kebakaran, tetapi juga berbagai kejadian non-kebakaran. Damkar Pemalang sendiri berstatus sebagai Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) di bawah Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pengetatan Arus Mudik, Begini Kondisi Stasiun dan Terminal Pemalang

    Pengetatan Arus Mudik, Begini Kondisi Stasiun dan Terminal Pemalang

    • calendar_month Jum, 30 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Lonjakan arus mudik dari menuju Pemalang, sampai Jumat 30 April hari ini, belum terlihat di Terminal Induk tipe A, dan stasiun Pemalang. Petugas Piket Stasiun Pemalang Amanda menyampaikan, rata-rata perhari hanya mendapati sekitar 20-an penumpang dari kota besar seperti Surabaya dan Jakarta. Artinya belum ada peningkatan kedatangan penumpang. “Masih sama kaya sebelum pengetatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • 11 Orang Positif Covid-19, Ratusan Warga Taman, Pemalang Di-Swab Test

    11 Orang Positif Covid-19, Ratusan Warga Taman, Pemalang Di-Swab Test

    • calendar_month Sen, 20 Jul 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ratusan warga Desa Sokawangi dan Jebed , Kecamatan Taman, Kabupaten Pemalang, di-swab test di Puskesmas Jebed secara bergiliran. Ini dilakukan, setelah 11 warga dinyatakan positif Covid-19 dan satu orang kepala desa, meninggal akibat penyakit berbahaya ini. Swab massal yang digelar secara terus menerus ini, masih terus digelar oleh Puskesmas Jebed Pemalang. Sejak […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less