Jumat, 24 Okt 2025
light_mode

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tak Diinput Data, Ribuan Honorer di Pemalang Geruduk DPRD

    Tak Diinput Data, Ribuan Honorer di Pemalang Geruduk DPRD

    • calendar_month Sel, 11 Okt 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ribuan pegawai honorer di Kabupaten Pemalang mengadu ke Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) lantaran data mereka tak kunjung dimasukkan ke Badan Kepegawaian Negara (BKN). Belum puas dengan hasil konsultasi di Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB), para pengabdi pemerintah itu percaya kunci persoalan ada di Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Pemalang. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mayat Bayi Laki-Laki Lengkap dengan Tali Pusar Ditemukan di Pantai Pemalang

    Mayat Bayi Laki-Laki Lengkap dengan Tali Pusar Ditemukan di Pantai Pemalang

    • calendar_month Ming, 21 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Warga Kelurahan Sugihwaras, Pemalang pagi tadi digegerkan dengan penemuan sesosok mayat bayi laki-laki di pesisir pantai. Bayi malang tersebut ditemukan pertama kali oleh seorang warga yang sedang mencari rongsokan. Dari pengakuan beberapa saksi di TKP, diduga bayi laki-laki tersebut baru saja dilahirkan, karena saat ditemukan, tali pusar (ari-ari) masih menempel ditubuh. Saat […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tim AFK Pemalang U-19 Runner Up AFP Jateng Championsip 2023, Begini Cerita Perjuangannya

    Tim AFK Pemalang U-19 Runner Up AFP Jateng Championsip 2023, Begini Cerita Perjuangannya

    • calendar_month Sen, 26 Jun 2023
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Tim Asosiasi Futsal Kabupaten (AFK) Pemalang U-19 berhasil menjadi runner up (juara kedua) di ajang AFP Jateng Championsip 2023 usai kalah dari tim tuan rumah dalam laga final, Minggu 25 Juni 2023. Tim AFK Pemalang U-19 yang dikomandoi pengusaha muda Arif Lukman Muslim itu berhasil melaju ke final setelah berhasil menyingkirkan tiga […]

    Bagikan Ke Teman
  • Di Pekalongan, Pendidikan Keagamaan Terapkan New Normal

    Di Pekalongan, Pendidikan Keagamaan Terapkan New Normal

    • calendar_month Sel, 30 Jun 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pemerintah Kota Pekalongan mengeluarkan Surat Edaran Nomor 443.1/040 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pendidikan Keagamaan pada Tatanan Normal Baru Covid-19 di Kota Pekalongan. Itu diungkapkan Walikota Pekalongan, HM saelany Machfudz , Selasa 30 Juni 2020. “Pemkot menyusun panduan penyelenggaraan pendidikan keagamaan menuju persiapan tatanan normal baru sebagai upaya melindungi masyarakat khususnya bagi warga belajar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Awas! Ada 11 Granat Aktif di Jembatan Kagok Tegal

    Awas! Ada 11 Granat Aktif di Jembatan Kagok Tegal

    • calendar_month Kam, 15 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Sebelas butir granat aktif ditemukan di Jembatan Kali Gung Desa Kagok, Jalan Mayjen Sutoyo Kabupaten Tegal. Awalnya, 10 granat ditemukan pekerja yang sedang memperbaiki pipa PDAM pada Rabu petang, 14 Oktober 2020. Dalam penyisiran yang dilakukan Kamis pagi, 15 Oktober 2020, Tim Jihandak Gegana Polda Jawa Tengah kembali menemukan lagi 1 butir […]

    Bagikan Ke Teman
  • Bupati Pemalang : “Komunikasi Dua Arah Yang Baik Membangun Informasi Yang Baik”

    Bupati Pemalang : “Komunikasi Dua Arah Yang Baik Membangun Informasi Yang Baik”

    • calendar_month Kam, 14 Des 2017
    • 0Komentar

    KUNINGAN (PuskAPIK) – Dalam rangka menjalin komunikasi yang baik antara Pemkab Pemalang beserta jajaran dengan para jurnalis di wilayah Pemalang, Pemkab Pemalang melalui Diskominfo mengadakan kegiatan Perstour, Kamis (14/12). Perstour yang diikuti oleh beberapa media baik cetak, tv, elektronik dan online dengan tujuan kabupaten Kuningan Jawa Barat, diikuti juga oleh Bupati Pemalang H. Junaedi, Sekda […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less