Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

Besok Pendaftaran PPK Pilbup Pemalang Dibuka

  • calendar_month Jum, 17 Jan 2020

PEMALANG (PUSKAPIK)- Mulai Sabtu 18 Januari 2020 besok, KPU Kabupaten Pemalang resmi membuka pendaftaran calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pemilihan Bupati (Pilbup) Pemalang 2020. Pendaftaran di Kantor KPU Kabupaten Pemalang Jalan Ahmad Yani Selatan No 59, Mulyoharjo, Pemalang.

“Kami melayani pendaftaran dari pagi hari sampai sore. Pukul 08.00-16.00 WIB,” ujar Agus Setiyanto, Anggota KPU Kabupaten Pemalang, Divisi Sosialisasi Partisipasi Masyarakat dan SDM, usai menggelar simulasi pendaftran PPK, Jumat (17/1/2020) hari ini.

Agus mengingatkan para pendaftar untuk mempersiapkan dokumen-dokumen yang sudah ditentukan panitia. Antara lain fotokopi e-KTP, ijazah pendidikan terakhir minimal SLTA/sederajat yang sudah dilegalisir, dan surat keterangan sehat dari puskesmas atau rumah sakit.

Dokumen lain seperti daftar riwayat hidup serta surat pernyataan bermaterai juga jangan sampai lupa. Bagi para ASN, perangkat desa, atau pegawai swasta yang ingin mendaftar sebaiknya juga sudah membawa surat izin dari masing-masing atasan. Surat izin ini akan jadi pegangan panitia bahwa pendaftar memang benar-benar siap kerja fulltime menjadi penyelenggara pemilu di tingkat kecamatan.
“Pendaftaran PPK ditutup 24 Januari 2020,” ujar Agus.

KPU selanjutnya akan memeriksa dokumen-dokumen para pendaftar. Mereka yang lulus syarat administrasi nantinya berhak mengikuti tes tertulis pada 30 Januari 2020. Tes tertulis untuk PPK kali ini tidak lagi menual. KPU akan menggunakan komputer atau dikenal sebagai computer bassed test (CBT). (AR)

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Di Brebes, Maling Motor Babak-belur Dimassa

    Di Brebes, Maling Motor Babak-belur Dimassa

    • calendar_month Rab, 19 Mei 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Nekat mencuri motor, pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) tertangkap tangan saat beraksi di Jalan KH Ahmad Dahlan, Kelurahan Pasarbatang, Kecamatan Brebes, Kabupaten Brebes, Rabu 19 Mei 2021. Dia sempat menjadi bulan bulanan warga. Pelaku adalah Agus bin Darum (37), warga Desa Wanasari, Kecamatan Wanasari, Kabupaten Brebes. Pelaku kini ditahan di Mapolres Brebes […]

    Bagikan Ke Teman
  • Warga Isoman Tak Dapat Bantuan Karena Enggan Melapor, AMPERA: Dinkes Kan Ada Datanya

    Warga Isoman Tak Dapat Bantuan Karena Enggan Melapor, AMPERA: Dinkes Kan Ada Datanya

    • calendar_month Rab, 21 Jul 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemkab Pemalang mengakui bahwa pemberian bantuan kepada warga yang menjalani isolasi mandiri di rumah belum maksimal. Penyebabnya, warga yang melaksanakan isoman belum memiliki kesadaran untuk melapor. Sontak, pernyataan ini mendapat reaksi keras dari Aliansi Masyarakat Pemalang Raya (AMPERA) saat audiensi tentang penolakan perpanjangan PPKM darurat di ruang Sasana Bhakti Praja, Selasa sore, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Lihat, Begini Muskab XIII PMI Kabupaten Pemalang

    Lihat, Begini Muskab XIII PMI Kabupaten Pemalang

    • calendar_month Sel, 22 Feb 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Pemalang melaksanakan musyawarah kabupaten (Muskab) XIII. Masa kepengurusan Abdul Kadir berakhir, muskab ini bakal menentukan Ketua dan Pengurus PMI Kabupaten Pemalang masa bakti 2022-2027. Muskab XIII PMI Kabupaten Pemalang itu digelar di Hall The Winner Premier, Selasa 22 Februari 2022, dihadiri Pengurus PMI Jawa Tengah, Prof FX […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pertamina Sesuaikan Harga Pertamax Series dan Dex Series, Ini Rinciannya

    Pertamina Sesuaikan Harga Pertamax Series dan Dex Series, Ini Rinciannya

    • calendar_month Ming, 5 Jan 2020
    • 0Komentar

    PEMALANG (PUSKAPIK) – PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) umum jenis bensin dan solar di awal 2020. Penyesuaian harga tersebut dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM 187K/10/MEM/2019 tentang Formula Harga Dasar dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan melalui Stasiun […]

    Bagikan Ke Teman
  • Gubernur Ahmad Luthfi Guyoni Wali Kota Tegal di Acara Mageri Segoro: Aja Mung Kromas Kramas Wae

    Gubernur Ahmad Luthfi Guyoni Wali Kota Tegal di Acara Mageri Segoro: Aja Mung Kromas Kramas Wae

    • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
    • 0Komentar

    KENDAL, puskapik.com – Suasana acara penanaman mangrove dan cemara laut di pesisir Jawa Tengah diwarnai momen lucu. Dalam kegiatan Mageri Segoro yang digelar serentak di 35 kabupaten/kota dan dipimpin Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi, para bupati dan wali kota turut hadir secara daring. Jika Bupati dan Wali Kota melakukan penanaman di masing-masing wilayah, maka Gubernur […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tekan Risiko Kerugian Petani-Peternak, Dinperpa Pekalongan Sediakan Asuransi Pertanian

    Tekan Risiko Kerugian Petani-Peternak, Dinperpa Pekalongan Sediakan Asuransi Pertanian

    • calendar_month Kam, 2 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Guna meminimalisir risiko kerugian yang dialami petani dan peternak, Dinas Pertanian dan Pangan (Dinperpa) Kota Pekalongan menyediakan Asuransi Usaha Tani Padi (AUTP). Meski bernama Asuransi Pertanian, tapi tidak hanya petani yang akan dilindungi dari kemungkinan kerugian yang terjadi, termasuk peternak. “AUTP ini merupakan program pemerintah sejak beberapa tahun lalu, di Kota Pekalongan […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less