Jumat, 31 Okt 2025
light_mode

Jelajah Kopi, Empat Pemuda ‘Pawon Tembemburi’ Ngonthel dari Klaten ke Depok

  • calendar_month Rab, 17 Mei 2023

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Berpetualang mungkin bisa menjadi tantangan bagi anak muda untuk mengukir cerita dalam hidupnya. Jauhnya perjalanan bakal membuka pengetahuan dan memberikan mereka segudang pengalaman.

Seperti yang saat ini tengah dilakoni empat pemuda dari sebuah rumah kreativitas bernama “Pawon Tembemburi” di Jetis, Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah. Mereka adalah Arsi, Noval, Okta, dan Awan.

Empat pemuda itu kini dalam perjalanan menuju “Omah Jangan Diam Terus”, sebuah rumah singgah kreativitas di Ratu Jaya, Kecamatan Cipayung, Kota Depok, Jawa Barat. Jarak sejauh 556 kilometer itu mereka tempuh dengan bersepeda.

“Jadi perjalanan ini semacam cara kita belajar di luar, kita sharing dengan orang yang kita temui dari satu tempat ke tempat lainnya.” tutur Oktaffyani (26), kepada puskapik.com saat singgah di Pemalang, Rabu 17 Mei 2023.

Selama berkelana dari Klaten menuju tempat tujuan mereka di Depok, Okta dan kawan-kawannya menjajakan kopi yang mereka seduh diatas sepeda onthel yang didesain menjadi kedai bergerak. Ada berbagai macam kopi yang mereka tawarkan.

“Nah kopi jadi media kita buat sharing dan berkomunikasi di jalanan, kita explore kopi yang ada di daerah-daerah singgah. Kita jual kopi seduh dengan harga seikhlasnya.” ungkap Okta.

Arsi, Noval, Okta dan Awan. Empat Pemuda Pawon Tembemburi bersepeda dari Klaten ke Depok.FOTO/PUSKAPIK/DOK

Kabupaten Pemalang menjadi salah satu dari sekian daerah yang mereka singgahi sejak pedal sepeda mereka kayuh tanggal 10 Mei lalu. Okta pun sedikit bercerita tentang perjalanan yang sudah dirinya lalui bersama kawan-kawan.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Askab PSSI Pemalang Diminta Segera Gelar Kongres

    Askab PSSI Pemalang Diminta Segera Gelar Kongres

    • calendar_month Rab, 8 Mar 2023
    • 145Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Asosiasi Kabupaten Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (Askab PSSI) Pemalang diminta segera menggelar Kongres Luar Biasa (KLB) pemilihan ketua dan membentuk kepengurusan baru. Desakan ini disampaikan sejumlah pengurus klub sepakbola di Kota Ikhlas. Desakan insan sepakbola itu disampaikan karena kepengurusan Askab PSSI Pemalang dianggap vakum pasca ditangkapnya Ketua Askab PSSI yang juga […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sadis! Pembunuh Driver Ojol di Brebes, Beraksi Sendirian

    Sadis! Pembunuh Driver Ojol di Brebes, Beraksi Sendirian

    • calendar_month Jum, 11 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Pembunuh driver ojek online di Brebes, ternyata beraksi sendirian. Pelaku adalah Ahmad Jamaludin (22) warga Desa Sengon, Kecamatan Tanjung, Brebes. Pria ini menganiaya driver Ojol hingga tewas dan kemudian membakar mayatnya, di jembatan Kramat Sampang, Kersana, Brebes. Tim Resmob Polres Brebes membekuk pelaku pada Jumat 11 Juni 2021 sore tadi, di rumahnya. […]

    Bagikan Ke Teman
  • New Normal Pekalongan, Skema Ibadah di Gereja Disiapkan

    New Normal Pekalongan, Skema Ibadah di Gereja Disiapkan

    • calendar_month Sen, 29 Jun 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Masa pemberlakuan fase new normal atau adaptasi kebiasaan baru di Kota Pekalongan yang mulai diterapkan sejak Senin, 8 Juni 2020 lalu. Kini sejumlah tempat ibadah dibuka kembali, tak terkecuali gereja atau tempat ibadah untuk umat Kristiani dan Katolik. Menghadapi new normal, Walikota Pekalongan, Saelany Machfudz, didampingi segenap jajaran OPD melakukan monitoring kegiatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Musyaffa: Garda Fatayat NU Siap Hadapi Tantangan Zaman

    Musyaffa: Garda Fatayat NU Siap Hadapi Tantangan Zaman

    • calendar_month Rab, 9 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Ratusan kader Garda Fatayat NU Brebes berkumpul dalam Apel Akbar di Ponpes Al Falah Salafiyah, Jatirokeh, Songgom, Selasa (8/7). Kegiatan ini jadi ajang konsolidasi kekuatan perempuan muda NU menghadapi tantangan sosial kemasyarakatan. Kegiatan apel ini dihadiri sejumlah tokoh penting, termasuk Pengurus Pusat Pembina PP Fatayat NU Nur Nahdlifah, Ketua PW Fatayat NU […]

    Bagikan Ke Teman
  • Viral, Video Pedagang Tempe Pasar Moga, Pemalang, Buang Dagangannya

    Viral, Video Pedagang Tempe Pasar Moga, Pemalang, Buang Dagangannya

    • calendar_month Kam, 22 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Video pedagang tempe pasar Moga, Pemalang, yang membuang dagangannya diduga akibat tidak laku viral di media sosial. Dalam video tersebut para pedagang beranggapan penyebab tidak lakunya dagangan mereka dikarenakan program Bansos non tunai dari pemerintah yang memasukan komoditi tempe dalam bantuan tersebut. Dari pantauan puskapik.com, video yang diunggah Rabu 21 April 2021 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Damkar Pemalang Berhasil Tangkap Biawak di Rumah Warga Banjardawa

    Damkar Pemalang Berhasil Tangkap Biawak di Rumah Warga Banjardawa

    • calendar_month Rab, 27 Apr 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK,COM,Pemalang – Rabu, 27April 2022, unit pemadam kebakaran Pemalang berhasil melakukan penangkapan seekor biawak berjenis betina di perumahan Banjardawa . Mendapat laporan dari warga tim pemadam kebakaran berangkat ke lokasi pukul 13.30, sampai di lokasi petugas melakukan penangkapan . Karso 50 tahun, warga perumahan Banjardawa , melihat biawak di atap rumah .beliau pun melapor ke […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less