Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

Segini Kenaikan UMK Kabupaten Pemalang 2023

  • calendar_month Kam, 8 Des 2022

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah telah merilis Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) tahun 2023. UMK Kabupaten Pemalang naik sebesar Rp 140.892,59.

Itu disampaikan Arya Dhyta, Kasi Pengupahan dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Pemalang, Kamis 8 Desember 2022.

“Ya, kenaikan UMK sudah dirilis Rabu kemarin. Untuk UMK Kabupaten Pemalang tahun 2023 naik menjadi Rp 2.081.783.” ujarnya.

Diketahui, sebelumnya UMK Kabupaten Pemalang tahun 2022 sebesar Rp 1.940.890,41. Dengan demikian, UMK “Kota Ikhlas” tahun 2023 mengalami kenaikan Rp 140.892,59.

UMK ini disahkan melalui Surat Keputusan Gubernur Jawa Tengah nomor 561/54 tahun 2022 tentang Upah Minimum pada 35 Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Tengah tahun 2023.

Keputusan tersebut merupakan hasil rekomendasi Bupati/Wali Kota se-Jawa Tengah tentang UMK 2023 dan Sidang Pleno Dewan Pengupahan Provinsi Jawa Tengah, Senin 5 Desember 2022.

Penulis : Eriko Garda Demokrasi

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kritik Kinerja Sekda dan OPD Pemalang, Kundhi : Banyak Rencana Tapi Nol Eksekusi

    Kritik Kinerja Sekda dan OPD Pemalang, Kundhi : Banyak Rencana Tapi Nol Eksekusi

    • calendar_month Rab, 26 Mar 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Anggota DPRD Pemalang, Heru Kundhimiarso, mengkritik kinerja Sekretaris daerah (Sekda) Pemalang, Heriyanto, dalam acara Musyawarah Pembangunan Daerah (Musrenbang) di pendopo Kabupaten Pemalang, Selasa (25/3/2025). Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ini menilai Heriyanto tidak mampu mengoordinir Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dalam menjalankan fungsi tugas dan kinerjanya. Paparan yang disampaikan Sekda saat Musrenbang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Yuk Milenial, Rutin Periksa Kesehatan ke Posyandu Remaja

    Yuk Milenial, Rutin Periksa Kesehatan ke Posyandu Remaja

    • calendar_month Sab, 29 Feb 2020
    • 0Komentar

    PEKALONGAN (PUSKAPIK) – Dinas Kesehatan Kota Pekalongan melakukan berbagai langkah strategsi untuk menekan banyaknya remaja yang terjebak dalam gaya hidup tidak sehat, seperti perilaku seksual pranikah, perokok usia dini, penggunaan narkoba, masalah gizi pada remaja, dan permasalahan remaja lainnya. Salah satunya pada tahun ini akan membentuk Posyandu Remaja yang tersebar di 14 kelurahan. Sebagai langkah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Suksesi Sekda Pemalang Serba ‘Sembunyi’

    Suksesi Sekda Pemalang Serba ‘Sembunyi’

    • calendar_month Sel, 19 Sep 2023
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Suksesi Sekretaris Daerah (Sekda) Pemalang dilakukan serba tertutup. Mulai dari penetapan Sekda terpilih pasca seleksi, hingga pelaksanaan upacara pengambilan sumpah jabatan sang pucuk pimpinan birokrasi. Pantauan puskapik.com, pelantikan Sekda yang digelar di Aula Sasana Bakti Praja Kabupaten Pemalang, Selasa 19 September 2023, berlangsung tertutup. Pintu aula tampak ditutup rapat dan dilapisi pagar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Seorang Kades di Brebes Ditahan, Korupsi Dana Desa Buat Judol

    Seorang Kades di Brebes Ditahan, Korupsi Dana Desa Buat Judol

    • calendar_month Kam, 27 Jun 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Kejaksaan Negeri (Kejari) Brebes, resmi menahan Kepala Desa (Kades) Jatimakmur, Kecamatan Songgom, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, Mohammad Suhendri, yang ditetapkan sebagai tersangka atas kasus dugaan korupsi Pengelolaan Dana Desa (DD) senilai Rp 977.572.401, Kamis (27/6). Parahnya, tersangka ini memakai dana hasil korupsi DD dari tahun 2019 hingga 2022, untuk Judi Online (Judol). […]

    Bagikan Ke Teman
  • Polres Batang Gelar Donor Darah, Sambut HUT Bhayangkara ke-79

    Polres Batang Gelar Donor Darah, Sambut HUT Bhayangkara ke-79

    • calendar_month Sen, 16 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79 tahun 2025, Kepolisian Resor (Polres) Batang, Polda Jawa Tengah menggelar kegiatan donor darah. Kegiatan sosial tersebut berlangsung di Aula Mapolres Batang pada Senin (16/6/2025) mulai pukul 08.00 WIB. Donor darah ini dipimpin langsung oleh Kapolres Batang AKBP Edi Rahmat Mulyana dan diikuti oleh […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tiga RS di Tegal Sediakan Ruang Khusus OTG Covid-19

    Tiga RS di Tegal Sediakan Ruang Khusus OTG Covid-19

    • calendar_month Sen, 12 Okt 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Tiga rumah sakit (RS) di Kabupaten Tegal menyediakan ruangan khusus untuk merawat orang tanpa gejala (OTG) terkonfirmasi Covid-19. Tiga RS itu adalah RS Harapan Sehat Slawi, RS Mitra Siaga Kramat, dan RSUD Suradadi. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tegal, Hendadi Setiaji mengatakan, rumah sakit khusus ini tujuannya untuk mencegah terjadinya klaster keluarga […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less