Sabtu, 22 Nov 2025
light_mode

Banjir, Petani Bawang Merah Rugi Miliaran Rupiah

  • calendar_month Rab, 1 Jan 2020

TEGAL (Puskapik)

Seorang petani bawang merah di Kalinyamat Kulon, Margadana, Kota Tegal, berusaha menyelamatkan tanamannya, yang terendam banjir, Rabu (1/1/2020) (Foto: Puskapik/Istimewa)

– Bukan hanya perkampungna di Kota Tegal, yang terendam banjir sejak Selasa (31/12/2019). Banjir juga merendam puluhan hektare lahan bawang merah di Kelurahan Kalinyamat Kulon, Kecamatan Margadana.

Ketua Gabungan Kelompok Tani, Akur Tani Jaya Kota Tegal, H Asmawi Aziz, Rabu (1/1/2020) mengatakan, hampir seratusan lebih anggotanya melaporkan insiden meluapnya air di ribuan hektare lahan pertanian yang ditanami bawang merah. Rata-rata, ketinggian air di areal persawahan mencapai setengah meter. Bahkan, tidak sedikit tanaman bawang yang terendam habis hingga ujung daunnya.

Meluapnya air di lahan pertanian Kelurahan Kalinyamat Kulon disebabkan karena minimnya irigasi. Sebab, dari ribuan hektar lahan pertanian hanya mengandalkan satu saluran irigasi yang volumenya kurang memadai.

“Dulu, ada irigasi di sebelah selatan. Tetapi lambat laun irigasi tersebut hilang dan sekarang hanya ada satu di sebelah utara. Sedang air dari selatan ini tidak mengalir karena terhalang talud rel kereta,” kata Asmawi.

Salah seorang petani, Rochmani, mengaku hampir setengah hektar lahan yang ditanami bawang merah harus dipanen dini. Mengingat terancamnya kualitas bawang serta banyaknya hama yang terbawa air.
Padahal, seharusnya bawang merah yang telah berusia 48 hari itu baru bisa dipanen pada usia ke 60 hari. Untuk mengantisipasi kerugian, bawang tersebut akan dijual untuk bibit.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bulan Dana PMI Kabupaten Tegal Target Kumpulkan Rp2,1 Miliar

    Bulan Dana PMI Kabupaten Tegal Target Kumpulkan Rp2,1 Miliar

    • calendar_month Kam, 12 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Bulan Dana Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Tegal tahun ini ditargetkan mendapatkan Rp2.145.000.000. Jumlah tersebut masih sama dengan 2020 lalu. “Saya optimis target itu dapat tercapai,” kata Komandan Kodim 0712 Tegal Letkol Sutan Pandapotan Siregar saat pembukaan Bulan Dana PMI Kabupaten Tegal di Lapangan Indoor Kodim 0712 Tegal, Kamis siang, 12 Agustus […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tekan Covid-19, Ganjar Pranowo Ajak Warga Jateng 2 Hari di Rumah Saja

    Tekan Covid-19, Ganjar Pranowo Ajak Warga Jateng 2 Hari di Rumah Saja

    • calendar_month Rab, 3 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menawarkan solusi guna menekan angka penyebaran Covid-19. Salah satunya mengajak seluruh masyarakat Jateng tetap di rumah saja selama dua hari. Usulan itu disampaikan Ganjar saat memimpin rapat evaluasi penanggulangan Covid-19 di kantornya, Senin, 1 Februari 2021. Ganjar mengatakan, langkah itu layak dicoba mengingat peningkatan kasus Covid-19 tetap […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pj Wali Kota Tegal Mitigasi Uji Coba MBG

    Pj Wali Kota Tegal Mitigasi Uji Coba MBG

    • calendar_month Jum, 20 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Tegal – Penjabat Wali Kota Tegal, Dadang Somantri mengikuti mitigasi uji coba program makan bergizi gratis (MBG) yang dipusatkan di Kota Surakarta, tepatnya di lapangan SD Negeri Kleco 1, Kamis (19/9/2024) kemarin. Kegiatan itu dihadiri Ketua Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) Wiranto dan Ketua Tim 5 Dewan Ketahanan Nasional (Wantannas) RI, Taviota Bay. Dalam keterangannya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Respon Cepat Tanggapi Laporan Warga, Polsek Bojong Amankan Juru Parkir Liar

    Respon Cepat Tanggapi Laporan Warga, Polsek Bojong Amankan Juru Parkir Liar

    • calendar_month Kam, 29 Mei 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan– Polsek Bojong menindaklanjuti laporan dari warganya terkait adanya ancaman dari pemuda yang berprofesi sebagai juru parkir. Aduan tersebut berasal dari dari pemilik apotik Gema Farma yang berlokasi di Jl. Raya Bojong-Kajen ikut Desa Wiroditan, Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan. Kapolsek Bojong AKP Wastono saat dimintai keterangan mengatakan, pihaknya telah menerima laporan dari pemilik apotik […]

    Bagikan Ke Teman
  • Cukup Pakai KTP, Warga Kota Batik Bisa Berobat Gratis

    Cukup Pakai KTP, Warga Kota Batik Bisa Berobat Gratis

    • calendar_month Rab, 4 Sep 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Bertepatan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Pekalongan ke-117 yang jatuh pada 1 April 2023 lalu, Kota Pekalongan telah berhasil mencapai Universal Health Coverage (UHC). Mudahnya kini, warga Kota Batik yang ingin berobat cukup dengan KTP. Mereka akan dilayani gratis. Walikota Pekalongan, HA Afzan Arslan Djunaid, menyampaikan bahwa, kesehatan merupakan hak asasi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Mau Jadi Content Creator? Ini 7 Aplikasi Edit Video di HP yang Cocok Buat Pemula

    Mau Jadi Content Creator? Ini 7 Aplikasi Edit Video di HP yang Cocok Buat Pemula

    • calendar_month Ming, 21 Sep 2025
    • 0Komentar

    puskapik.com – Di era serba digital seperti sekarang ini, untuk menjadi content creator bukan cuma untuk yang punya kamera mahal atau skill edit tingkat dewa. Nah, kamu cukup bermodalkan HP dan ide kreatif sudah bisa menghasilkan konten yang menarik. Yang terpenting kamu bisa memilih aplikasi edit video yang sesuai dengan gaya kamu, pastinya yang mudah […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less