Selasa, 14 Okt 2025
light_mode

173 Orang Terjaring Operasi Prokes di Pekalongan, 1 Orang Reaktif Covid-19

  • calendar_month Sab, 18 Sep 2021

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Tim gabungan Pemkab Pekalongan, TNI, Polri, dan Kejaksaan malam ini menggelar Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) skala besar dan penyekatan. Operasi penegakan protokol kesehatan (prokes) dilakukan untuk menekan angka penyebaran Covid-19 di wilayah Kabupaten Pekalongan.

“Sasaran dari kegiatan ini adalah warga yang tidak mematuhi prokes, seperti tidak memakai masker saat berada di luar rumah, berkerumun serta pedagang dan toko-toko yang masih buka di atas jam 21.00 Wib,” kata Kapolres Pekalongan AKBP Arief Fajar Satria, Sabtu malam, 18 September 2021.

Dari hasil operasi penegakan prokes, terjaring sebanyak 173 orang. Mereka kemudian dites swab antigen. Hasilnya, 1 orang dinyatakan reaktif Covid-19, sehingga langsung dibawa ke tempat isolasi mandiri terpusat di RSUD Kesesi di Puskesmas I Kesesi.

Dengan temuan tersebut, petugas langsung melakukan tracing. Bagi orang yang pernah melakukan kontak harus diisolasi mandiri selama 14 hari.

Kapolres menambahkan, saat ini wilayah Kabupaten Pekalongan sudah berada di Level 2. Pihaknya mengimbau kepada masyarakat agar selalu mematuhi peraturan yang sudah ditetapkan dan melakukan protokol kesehatan dalam semua kegiatan guna menekan dan mencegah penyebaran Covid-19.

Kontributor: Suryo Sukarno
Editor: Faisal M

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • PKB Pemalang Siapkan Calon Melawan Petahana Mansur Hidayat

    PKB Pemalang Siapkan Calon Melawan Petahana Mansur Hidayat

    • calendar_month Jum, 2 Agu 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) memastikan pihaknya tidak akan mendukung Mansur Hidayat ataupun membiarkan calon petahana bupati melawan kotak kosong di Pilkada Pemalang 2024. Partai peraih 11 kursi legislatif di ‘Kota Ikhlas’ ini memastikan akan mengusung calon bupati dan wakil bupati sendiri. Penegasan itu disampaikan Ketua Dewan Pengurus Cabang PKB Kabupaten Pemalang, Iskandar […]

    Bagikan Ke Teman
  • Sensus 2020, BPS Sasar Pegawai Pemkot Pekalongan

    Sensus 2020, BPS Sasar Pegawai Pemkot Pekalongan

    • calendar_month Sel, 21 Jan 2020
    • 0Komentar

    KOTA PEKALONGAN (PUSKAPIK)- Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Pekalongan mengajak para pegawai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemerintah Kota Pekalongan, untuk menyukseskan Program Sensus Penduduk (SP) yang dijadwalkan Tahun 2020 ini. Salah satunya kepada para pegawai Kantor Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Pekalongan saat apel pagi di Kantor Satpol PP Kota Pekalongan, Selasa (21/1/2019). […]

    Bagikan Ke Teman
  • Batang Tunda Beberapa Proyek Fisik, Anggaran Dialihkan untuk Penanganan Covid-19

    Batang Tunda Beberapa Proyek Fisik, Anggaran Dialihkan untuk Penanganan Covid-19

    • calendar_month Kam, 2 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Setelah dua orang warganya dinyatakan positif terinfeksi virus corona jenis baru, Covid-19, Bupati Batang Wihaji lebih memfokuskan pada penangangan dan pencegahan virus yang pertama kali muncul di Wuhan, China ini. Untuk itu, bupati menangguhkan sejumlah proyek pembangunan fisik untuk memenuhi kebutuhan anggaran penanganan virus corona. “Saya lebih mementingkan menyelamatkan nyawa rakyat daripada […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jalan Rusak, Warga Cinanas Brebes Swadaya Perbaiki Sambil Tunggu Pokir Dewan

    Jalan Rusak, Warga Cinanas Brebes Swadaya Perbaiki Sambil Tunggu Pokir Dewan

    • calendar_month Sab, 27 Sep 2025
    • 0Komentar

    BREBES, puskapik.com – Warga Dukuh Karang Sengon, Desa Cinanas, Kecamatan Bantarkawung, ramai-ramai memperbaiki jalan desa sepanjang 3 km dengan cara swadaya, Jumat (26/9/2025). Jalan tersebut sudah lama rusak parah, padahal sangat penting bagi warga. Selain untuk mengangkut hasil bumi, jalan itu juga jadi akses utama anak-anak menuju sekolah. Dasno, tokoh masyarakat setempat, mengatakan kerja bakti […]

    Bagikan Ke Teman
  • PWI Jateng Desak Aparat Usut Kasus Penganiayaan terhadap Wartawan di Brebes

    PWI Jateng Desak Aparat Usut Kasus Penganiayaan terhadap Wartawan di Brebes

    • calendar_month Rab, 2 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Tengah mengecam dan mengutuk keras penganiayaan terhadap wartawan SemarangTV, Agus Supramono dan wartawan Radar Tegal, Eko Fidiyanto saat menjalankan tugas liputan di Balai Desa Cimohong, Kecamatan Bulakamba, Kabupaten Brebes. PWI mendesak aparat untuk mengusut dan menyelesaikannya secara hukum. “Mengutuk semua bentuk kekerasan, baik verbal maupun fisik yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Diklat Manajemen Air Minum Berbasis Kompetisi se-Jateng, PDAM Pemalang Ranking 4

    Diklat Manajemen Air Minum Berbasis Kompetisi se-Jateng, PDAM Pemalang Ranking 4

    • calendar_month Kam, 21 Sep 2023
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Perumda Air Minum Tirta Mulia Kabupaten Pemalang menduduki ranking 4 dalam Pembekalan Pendidikan dan Manajemen Air Minum Tingkat Madya Berbasis Kompetisi (angkatan III). Kegiatan tersebut digelar Pengurus Daerah (PD) Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (PERPAMSI) Jawa Tengah di Hotel Grand Arkenzo, Semarang, selama enam hari lamanya, tanggal 18 – 23 September […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less