Jumat, 2 Jan 2026
light_mode

Polisi Pekalongan Blusukan ke Pasar Bagikan Masker

  • calendar_month Sen, 31 Mei 2021

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Untuk mencegah penyebaran Covid-19, Kepolisian Resor (Polres) Pekalongan gencar melakukan patroli imbauan protokol kesehatan.

Seperti yang dilakukan anggota Bhabinkamtibmas Polsek Paninggaran Aipda Dwi Atmojo Senin 31 Mei 2021, yang blusukan ke pasar untuk sosialiasi dan bagikan masker gratis kepada pedagang dan pengunjung.

Sambil patroli ciptakan situasi kondusif, Aipda Atmojo membagikan masker gratis kepada sejumlah masyarakat yang berada di area pasar tradisional Paninggaran, yang sebelumnya sudah disiapkan untuk pengunjung dan pedagang pasar.

Kapolres Pekalongan AKBP Darno, melalui Kasubbag Humas AKP Akrom mengatakan, sebagai langkah pencegahan penyebaran Covid-19, jajaran Polres Pekalongan terus meningkatkan patroli di pasar-pasar tradisional sembari memberikan imbauan terkait pentingnya melaksanakan protokol kesehatan.

“Kegiatan ini sebagai bentuk upaya dan kepedulian kepolisian dalam pencegahan penyebaran Covid-19, mengingat saat ini masih pandemi Covid-19,” ungkapnya.

Kasubbag Humas menambahkan, pada saat membagikan masker pihaknya juga memberikan edukasi sekaligus pemahaman kepada masyarakat baik pedagang dan pengunjung pasar tentang kewajiban penggunaan masker.

Kontributor: Suryo Sukarno
Editor: Amin Nurrokhman

 

 

 

 

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Viral Video Aksi Koboi di Jalan Kabupaten Tegal, Ini Fakta Sebenarnya

    Viral Video Aksi Koboi di Jalan Kabupaten Tegal, Ini Fakta Sebenarnya

    • calendar_month Jum, 6 Agu 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Jagad dunia maya di Kabupaten Tegal, Kamis malam, 5 Agustus 2021, dihebohkan oleh sebuah unggahan video aksi penangkapan pelaku kejahatan. Unggahan video berdurasi 27 detik tersebut memperlihatkan sekelompok orang keluar dari sebuah minibus Multi Purpose Vehicle (MPV) dan langsung berlari menuju sebuah kendaraan yang sedang berhenti diseberang jalan. Salah satu orang nampak […]

    Bagikan Ke Teman
  • Jelajahi Petungkriyono, Petani Batang Pahami Pengolahan Kopi Berkualitas

    Jelajahi Petungkriyono, Petani Batang Pahami Pengolahan Kopi Berkualitas

    • calendar_month Ming, 7 Des 2025
    • 0Komentar

    PEKALONGAN, puskapik.com – Perkumpulan untuk Peningkatan Usaha Kecil (PUPUK) Surabaya bekerja sama dengan Ford Foundation intensif memberikan pendampingan dan pembinaan bagi para anggota Kelompok Usaha Perhutanan Sosial (KUPS). Pelatihan kali ini ditujukan agar para kaum perempuan untuk meningkatkan kapasitasnya sebagai petani kopi, agar piawai dalam pengolahan biji kopi berkualitas. NGO PUPUK Surabaya selaku Pendamping KUPS […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tak Ajukan Gugatan ke MK, Mansur – Bobby Legowo Kalah di Pilkada Pemalang 

    Tak Ajukan Gugatan ke MK, Mansur – Bobby Legowo Kalah di Pilkada Pemalang 

    • calendar_month Ming, 8 Des 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pasangan calon Bupati – Wakil Bupati Pemalang nomor urut 02, Mansur – Bobby, memastikan tak mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi usai kalah di Pilkada 2024 dalam hasil rekapitulasi KPU. Hal itu ditegaskan Mansur Hidayat saat dikonfirmasi puskapik.com. “Kami tidak mengajukan (gugatan ke MK).” tegas Mansur via pesan WhatsApp, Sabtu (7/12/2024) pagi. Sebagai […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kapolres Batang Beri Apresiasi BPBD dan Relawan

    Kapolres Batang Beri Apresiasi BPBD dan Relawan

    • calendar_month Sel, 11 Feb 2020
    • 0Komentar

    BATANG (PUSKAPIK)- Kapolres Batang, AKBP Abdul Waras, mengapresiasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Batang dan relawan yang selalu berkoordinasi dan komunikasi serta kerja sama dalam penanggulangan bencana. “Terima kasih kepada BPBD dan relawan selama ini yang cepat, sigap dan tanggap dalam membantu bencana diberbagai wilayah di Kabupaten Batang,” kata Abdul Waras pada acara silaturahmi […]

    Bagikan Ke Teman
  • Amprut, Kuwe Lebaran Khas Pemalang yang Kembali Diminati

    Amprut, Kuwe Lebaran Khas Pemalang yang Kembali Diminati

    • calendar_month Sen, 18 Mei 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM Pemalang – Kuliner khas Lebaran banyak jenisnya. Di Pemalang ada amprut atau biasa juga disebut sagon, menjadi kue khas Pemalang saat Lebaran. Amprut merupakan jajanan yang terbuat dari tepung ketan dan kelapa ditambah pemanis gula asli. Makanan yang ada saat Lebaran itu juga memiliki makna yang dalam. Amprut dimakan sebelum sungkem meminta maaf kepada […]

    Bagikan Ke Teman
  • Cuaca Hari Ini Tegal Cerah Berawan

    Cuaca Hari Ini Tegal Cerah Berawan

    • calendar_month Jum, 19 Des 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – BMKG Stasiun Meteorologi Maritim Tegal merilis laporan kondisi cuaca Kota Tegal pada Jumat, 19 Desember 2025 pukul 07.00 WIB. Secara umum, cuaca di kota berpenduduk 293.818 jiwa ini terpantau cerah berawan dengan suhu udara relatif hangat. BMKG mencatat, suhu udara berada di angka 26,2 derajat celsius, dengan suhu minimum 25,4 derajat celsius. […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less