Jumat, 2 Jan 2026
light_mode

Puluhan Calon Haji di Kabupaten Tegal Divaksinasi Covid-19

  • calendar_month Sen, 8 Mar 2021

PUSKAPIK.COM, Slawi – Puluhan calon haji (calhaj) dan warga lanjut usia (lansia) mendapat suntikan vaksinasi Covid-19 dosis pertama di Puskesmas Slawi, Kabupaten Tegal, Senin siang, 8 Maret 2021. Jumlah calhaj yang divaksin sebanyak 60 orang dan lansia 40 orang berasal dari Kelurahan Kudaile dan Trayeman, Kecamatan Slawi.

“Undangan vaksinasi dari puskesmas sesuai kecamatan masing-masing,” kata Ahmad Syukur (46), salah satu calhaj.

Para calhaj yang divaksinasi sedianya diberangkatkan pada 2020 tapi batal karena adanya pandemi Covid-19. Meski sudah mendapatkan vaksin, namun belum ada kepastian apakah mereka akan diberangkatkan pada musim haji 2021.

“Harusnya tahun kemarin 2020, karena ada penundaan oleh Kementerian Agama. Mudah-mudahan tahun ini bisa diberangkatkan,” ujar Ahmad Syukur.

Dari sekitar 100 calhaj dan lansia yang divaksin, ada sekitar 17 orang yang harus ditunda karena risiko tinggi. Saat disekrining tensi darah dan gula darahnya tinggi.

“Yang ditunda 17. Karena faktor risiko tinggi. Tensi tinggi, bisa karena gula darah, bisa karena jantung,” kata Subhanudin, dokter vaksinator Puskesmas Slawi.

Menurut Subhanudin, mereka yang mengalami tensi tinggi sudah dicoba diberikan obat penurun tensi. Namun setelah diobservasi selama 30 menit tak kunjung turun.

“Kami sudah mengulang beberapa kali dan observasi selama 30 menit. Tapi ajeg,” kata Subhanudin.

Vaksin untuk kelompok calhaj dan lansia juga dilaksanakan di sejumlah puskemas di Kabupaten Tegal.

Kontributor: Wijayanto
Editor: Faisal M

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wagub Lantik Pengurus Santri Gayeng Nusantara Pemalang

    Wagub Lantik Pengurus Santri Gayeng Nusantara Pemalang

    • calendar_month Rab, 9 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen Zubair melantik kepengurusan Santri Gayeng Nusantara (SGN) Kabupaten Pemalang di Pendopo Kantor Bupati Pemalang, Rabu siang 9 Juni 2021. Taj Yasin mengatakan, SGN adalah organisasi sosial yang diprakarsai oleh tokoh-tokoh pondok pesantren di Jawa Tengah. Saat ini SGN fokus pada kesejahteraan masyarakat, peningkatan ekonomi, dan kesehatan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Viral, Video Pedagang Tempe Pasar Moga, Pemalang, Buang Dagangannya

    Viral, Video Pedagang Tempe Pasar Moga, Pemalang, Buang Dagangannya

    • calendar_month Kam, 22 Apr 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Video pedagang tempe pasar Moga, Pemalang, yang membuang dagangannya diduga akibat tidak laku viral di media sosial. Dalam video tersebut para pedagang beranggapan penyebab tidak lakunya dagangan mereka dikarenakan program Bansos non tunai dari pemerintah yang memasukan komoditi tempe dalam bantuan tersebut. Dari pantauan puskapik.com, video yang diunggah Rabu 21 April 2021 […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dukung Herd Imunity, Polda Jateng Siapkan Tenaga Vaksinator

    Dukung Herd Imunity, Polda Jateng Siapkan Tenaga Vaksinator

    • calendar_month Kam, 3 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Polda Jawa Tengah menyiapkan ratusan tenaga vaksinator untuk mendukung terciptanya herd imunity atau kondisi sebagian besar kelompok mengalami kekebalan lebih baik terhadap suatu penyakit. Hal itu disampaikan oleh Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi saat meninjau jalannya vaksinasi massal kepada 240 pelaku usaha di Gedung PSC 119 Dinas Kesehatan, Kabupaten Batang, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tatang Kirana Persilakan Gedung Baru DPRD Pemalang untuk Tempat Isolasi Pasien Covid-19

    Tatang Kirana Persilakan Gedung Baru DPRD Pemalang untuk Tempat Isolasi Pasien Covid-19

    • calendar_month Sab, 19 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Lonjakan penyebaran Covid-19 terjadi di beberapa daerah di Jawa Tengah dalam beberapa waktu terakhir. Imbasnya ketersediaan tempat isolasi pasien Covid-19 yang disediakan pemerintah daerah tak mencukupi. Terkait hal ini, Ketua DPRD Kabupaten Pemalang, Tatang Kirana mempersilakan penggunaan Gedung DPRD yang baru untuk dijadikan tempat isolasi sementara pasien Covid-19 di Kabupaten Pemalang. “Silakan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Digeruduk Warga, Camat Moga Pemalang, Bantah Minta Upeti BPNT

    Digeruduk Warga, Camat Moga Pemalang, Bantah Minta Upeti BPNT

    • calendar_month Sen, 18 Mei 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Camat Moga, Andri Adi, digeruduk oleh puluhan warga di Kantor Kecamatan Moga, Pemalang, Senin 18 Mei 2020. Andri dituduh minta upeti dari penyedia barang (suplayer) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Puluhan warga Moga menggelar aksi unjuk rasa di halaman Kecamatan Moga. Mereka menuntut agar Camat Moga Andri mempertanggungjawabkan perbuatanya. Koordinator aksi Ikmaludin […]

    Bagikan Ke Teman
  • Breaking News, Warung ‘Remang-Remang’ Comal Baru Pemalang Terbakar

    Breaking News, Warung ‘Remang-Remang’ Comal Baru Pemalang Terbakar

    • calendar_month Sen, 20 Sep 2021
    • 3Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Sejumlah warung makan di Jalan Raya Pantura Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Pemalang, Pemalang dilalap si jago merah siang tadi, Senin 20 September 2021 siang ini. “Ada 5 warung makan yang terbakar, kejadian tadi sekitar jam 12.10 WIB,” kata Sonhaji, Korlap Damkar Pemalang via telepon. Saat ini tim pemadam kebakaran sudah berada di lokasi […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less