Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

SP Pegadaian: Penolakan Holding Bukan Pembangkangan, Tapi untuk Kepentingan Rakyat Kecil

  • calendar_month Rab, 3 Mar 2021

PUSKAPIK.COM, Semarang – Serikat Pekerja (SP) PT Pegadaian menyatakan hasil konsolidasi nasional organisasi tetap menolak rencana pembentukan Holding Ultra Mikro.Penolakan tersebut berdasarkan hasil pandangan umum dalam Rapat Konsolidasi Nasional yang berlangsung Senin 1 Maret 2021, di Jakarta Pusat.

“Sejauh ini konsolidasi nasional dengan bertemu secara langsung masih pandangan-pandangan umum. Kalau dari pandangan umumnya dari seluruh dewan pimpinan daerah (DPD) menyatakan bahwa konstituen yang ada di daerah hasilnya menyatakanmenolak (Holding),” kata Ketua Umum SP Pegadaian Ketut Suhardiono saat dihubungi.

Namun, Ketut membantah jika penolakan ini disebut membangkang kepada pemerintah. Hanya saja, ia menilai pembentukan Holding Ultra Mikro akan mempersempit ruang gerak PT Pegadaian (Persero) dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Ketut pun menegaskan bahwa serikatnya satu tujuan dengan pemerintah yakni ingin mensejahterakan masyarakat, terutama bagi kalangan menengah ke bawah.

“Kami dibilang membangkang atau apa, itu tidak benar. Sebenarnya tujuan kami samadengan pemerintah, yaitu bagaimana PT Pegadaian itu benar-benar berguna untuk rakyat kecil, khususnya yang menengah ke bawah,” tegasnya.

Ketua DPD Serikat Pekerja PT Pegadaian Jawa Tengah/DIY Nur Wachid mengamini apa yang dismapaikan Ketut. Serikat Pekerja PT Pegadaian sebagai representasi dari karyawan Pegadaian menilai penggabungan tiga perusahaan pelat merah yakni BRI,Pegadaian dan PNM menjadi satu holding ultra mikro akan menjadi langkah kontraproduktif, yang dikhawatirkan akan merugikan masyarakat terutama “wongcilik”. Hal tersbeut menjadi alasan utama penolakan karyawan Pegadaian di seluruh Indonesia.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kampanye Dimulai, KPU Pemalang : Jangan Ada Hoax, Isu SARA, dan Fitnah

    Kampanye Dimulai, KPU Pemalang : Jangan Ada Hoax, Isu SARA, dan Fitnah

    • calendar_month Sab, 26 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Hari ini, Sabtu 26 September 2020, tahapan kampanye Pilkada 2020 dimulai. Dalam tahapan ini, para pasangan calon kepala daerah akan berusaha memikat pemilih dengan menyosialisasikan visi-misinya ke depan jika terpilih. Sosialisasi itu biasanya disampaikan melalui kegiatan kampanye ataupun Alat Peraga Kampanye (APK). Masa kampanye sendiri, akan berakhir pada tanggal 5 Desember mendatang, […]

    Bagikan Ke Teman
  • Proyek Tanggul Laut Dinilai Picu Banjir Demak

    Proyek Tanggul Laut Dinilai Picu Banjir Demak

    • calendar_month Sen, 8 Mar 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Semarang – Demak termasuk salah satu daerah di Jateng yang mengalami banjir yang cukup parah beberapa waktu lalu. Beberapa desa terutama di daerah pesisir terendam banjir hingga di atas satu meter dan baru surut dalam beberapa hari. LBH Asosiasi Perempuan Indonesia untuk Keadilan (APIK) Semarang, menilai ada beberapa proyek yang memperburuk kualitas lingkungan hidup. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Tak Goyah Dihantam Pandemi, Pendapatan Perumda Tirta Mulia Pemalang Stabil

    Tak Goyah Dihantam Pandemi, Pendapatan Perumda Tirta Mulia Pemalang Stabil

    • calendar_month Sen, 4 Jan 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Pandemi COVID-19 rupanya tidak terlalu berpengaruh terhadap pendapatan Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Mulia Pemalang di 2020. Direktur Administrasi dan Keuangan Perumda Tirta Mulia, Moch Arif Setiyawan mengakui sebelumnya ada kekhawatiran di awal masa pandemi COVID-19, banyak pelanggan yang mengeluhkan keberatan pembayaran akibat terdampak secara ekonomi. “Ada penurunan jelas, tapi tidak […]

    Bagikan Ke Teman
  • Belasan Barang Bukti Kasus Curanmor Disita, 10 Pelaku Diringkus

    Belasan Barang Bukti Kasus Curanmor Disita, 10 Pelaku Diringkus

    • calendar_month Ming, 30 Jun 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Kajen –  Belasan barang bukti kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) disita jajaran Polres Pekalongan, selama kurun waktu enam bulan atau semester pertama tahun 2024. Dari barang bukti ini, polisi meringkus sebanyak 10 pelaku. Sejumlah kasus lain, seperti judi online, percobaan pembunuhan, juga berhasil diungkap. Kapolres Pekalongan, AKBP Wahyu Rohadi didampingi Kasat Reskrim, AKP Isnovim […]

    Bagikan Ke Teman
  • Liburan Nataru 2025 di Tegal, 4 Wisata Pantai Siap Sambut Pengunjung, Berikut Tarif Masuknya

    Liburan Nataru 2025 di Tegal, 4 Wisata Pantai Siap Sambut Pengunjung, Berikut Tarif Masuknya

    • calendar_month Sel, 9 Des 2025
    • 0Komentar

    TEGAL, puskapik.com – Menjelang libur sekolah dan Natal Tahun Baru atau Nataru 2025, destinasi wisata pantai di Kota Tegal menjadi salah satu tujuan favorit wisatawan. Untuk memastikan kenyamanan dan keamanan pengunjung, Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata Kota Tegal menyiapkan sejumlah langkah pengamanan sekaligus memberikan informasi lengkap soal tarif hingga wahana yang tersedia. Hal itu disampaikan […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kibarkan Bendera Putih, Begini Audiensi Pedagang Pantai Widuri Pemalang

    Kibarkan Bendera Putih, Begini Audiensi Pedagang Pantai Widuri Pemalang

    • calendar_month Rab, 4 Agu 2021
    • 1638Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Perwakilan pedagang di Objek Wisata Pantai Widuri, Pemalang, akhirnya dipanggil beraudiensi dengan Disparpora Pemalang. Mereka menyampaikan keluh kesah pedagang dengan adanya kebijakan PPKM yang terus diperpanjang. Usai gelar aksi kibarkan bendera putih, mereka beraudiensi di Pendopo Disparpora Pemalang, Rabu 4 Agustus 2021. Para pedagang yang tergabung dalam Paguyuban Cinta Damai itu beraudiensi […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less