Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

Banjir Surut, 50 Napi Dikembalikan ke Lapas Pekalongan

  • calendar_month Rab, 3 Mar 2021

PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Banjir di Kota Pekalongan berangsur surut. Sebanyak 50 orang dari 100 Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekalongan, Rabu 3 Maret 2021, dikembalikan dari pengungsian.

KPLP Lapas Kelas IIA Pekalongan, Agus Wijayanto menyampaikan, sebelumnya banjir yang terjadi di Kota Pekalongan menyebabkan Kantor Lapas Kelas IIA Pekalongan terendam. Sehingga ratusan warga binaan harus dievakuasi ke Rutan Kelas IIA Pekalongan dan Rutan Kelas IIB Batang.

“Banjir sudah berangsur surut, sehingga 50 warga binaan kami yang berada di Rutan Pekalongan, kami pindahkan kembali ke Lapas. Pemindahan ini, tentu mengedepankan protokol kesehatan. Para warga binaan ini akan melakukan isolasi mandiri selama 14 hari. Untuk kamarnya, akan terpisah dengan warga binaan lain yang sebelumnya sudah berada di Lapas,” terangnya.

Sementara itu, Kepala Rutan Kelas IIA Pekalongan, Anggit Yongki Setiawan, mengungkapkan, pemindahan kembali warga binaan Lapas Pekalongan dilakukan secara bertahap. Dari 100 warga binaan yang dievakuasi ke Rutan Pekalongan akibat banjir, sebanyak 50 warga binaan dikembalikan ke Lapas, melihat kondisi air yang mulai surut dan pemulihan pasca banjir.

“Sisanya yakni 50 warga binaan akan dipindahkan secara bertahap, mengingat pemulihan pasca bencana seperti tempat tidur dan sebagainya perlu disiapkan dan dibersihkan,” ungkapnya.

Kontributor: Suryo Sukarno
Editor: Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemprov Jateng Tangani Gatal, Stres, dan Resti Warga Terdampak Rob di Sayung

    Pemprov Jateng Tangani Gatal, Stres, dan Resti Warga Terdampak Rob di Sayung

    • calendar_month Jum, 13 Jun 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Demak – Warga desa di Kabupaten Demak yang terdampak rob mendapatkan layanan pemeriksaan kesehatan gratis. Berbagai keluhan seperti gatal-gatal, stres, TBC, kanker serviks, hingga pemeriksaan kandungan bagi ibu hamil lengkap dengan USG ditangani langsung oleh dokter spesialis dari Rumah Sakit milik Pemprov Jateng. Menariknya lagi, warga tidak perlu jauh-jauh datang ke rumah sakit, Program […]

    Bagikan Ke Teman
  • Melestarikan Kesenian Sintren, Tradisi di Desa Jatilaba Tegal Tiap Musim Kemarau

    Melestarikan Kesenian Sintren, Tradisi di Desa Jatilaba Tegal Tiap Musim Kemarau

    • calendar_month Sel, 14 Okt 2025
    • 0Komentar

    SLAWI, puskapik.com – Sintren duduk dihadapan sebuah sesaji sebelum melakukan pertunjukan kesenian sintren. Bau kembang dan kemenyan menyengat membuat suasana mistik menyelimuti pertunjukan kesenian sintren di Desa Jatilaba, Kecamatan Margasari, Kabupaten Tegal, Minggu 19 Oktober 2025. Kesenian sintren tumbuh subur di wilayah pesisir utara Jawa dari Subang, Jawa Barat hingga Kendal, Jawa Tengah. Kesenian yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Siswa MAN Pekalongan Raih Medali Emas dan Perak Olimpiade Nasional di Tengah Pandemi

    Siswa MAN Pekalongan Raih Medali Emas dan Perak Olimpiade Nasional di Tengah Pandemi

    • calendar_month Sel, 27 Okt 2020
    • 1Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Pandemi Covid-19 bukan menjadi alasan untuk malas belajar, malah justru bisa meraih prestasi membanggakan. Seperti puluhan siswa di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kabupaten Pekalongan yang meraih medali emas Olimpiade Matematika Nasional pada Oktober 2020. Sekolah yang memiliki 792 siswa ini, memang belum melakukan belajar tatap muka dan masih belajar daring atau online. […]

    Bagikan Ke Teman
  • Polisi Tangkap Pelaku Penipuan yang Bawa Kabur Mobil di Samsat Pemalang

    Polisi Tangkap Pelaku Penipuan yang Bawa Kabur Mobil di Samsat Pemalang

    • calendar_month Sab, 26 Apr 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Dua pelaku penipuan dan penggelapan mobil dengan modus pengurusan balik nama kendaraan bermotor milik korban N (45) di Kantor Samsat Pemalang dan sempat viral di media sosial pada Selasa (15/4/2025) lalu. Kapolres Pemalang, AKBP Eko Sunaryo, melalui Kasat Reskrim AKP Andika Oktavian Saputra, mengatakan, dua orang tersangka yang diamankan adalah warga Pemalang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Legenda Widuri Pemalang, Kisah Nyai Tanjang Mendapatkan Keris

    Legenda Widuri Pemalang, Kisah Nyai Tanjang Mendapatkan Keris

    • calendar_month Rab, 17 Des 2025
    • 0Komentar

    PEMALANG, puskapik.com – Kelurahan Widuri, Kecamatan Pemalang, Kabupaten Pemalang menyimpan banyak legenda menarik. Penamaan Kelurahan Widuri tak lepas dari sosok perempuan Nyai Tanjang atau lebih dikenal dengan Nyai Widuri. Kisah Nyai Widuri yang mendapatkan Keris Simongklang dari petinggi Kerajaan Mataram, Pangeran Purbaya. Dikisahkan di channel YouTube Ngromyah Medeni (Ngromed), kisah Nyai Tanjang hidup bersama suaminya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Membanggakan, MTsN 1 Pemalang Borong 17 Medali Emas di Popda 2025 Cabor Panahan

    Membanggakan, MTsN 1 Pemalang Borong 17 Medali Emas di Popda 2025 Cabor Panahan

    • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
    • 0Komentar

    PEMALANG, puskapik.com – Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 1 Pemalang kembali menorehkan prestasi gemilang. Dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) Kabupaten Pemalang tahun 2025. Tim panahan sekolah ini berhasil memborong 17 medali emas. Perolehan medali tersebut datang dari tiga divisi yang dipertandingkan, yakni divisi standar nasional, compound, dan recurve. Selain 17 emas, tim MTsN 1 […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less