Kamis, 23 Okt 2025
light_mode

Pamit, Junaedi Minta Maaf Jika Memimpin Pemalang Ada Kekurangan

  • calendar_month Rab, 10 Feb 2021

PUSKAPIK.COM, Pemalang – Bupati Pemalang Junaedi pamit menjelang purna tugas beberapa hari mendatang. Bupati Pemalang 2 periode itu, meminta maaf apabila selama memimpin Pemalang banyak kekurangan.

Hal itu disampaikan Junaedi dalam acara peresmian proyek-proyek strategis Kabupaten Pemalang 2020 di ruang paripurna, gedung baru DPRD Pemalang, Rabu, 10 Februari 2021.

Junaedi diketahui purna tugas sebagai Bupati Pemalang 2016-2021, bersama Wakilnya, Martono pada 17 Februari 2021. Junaedi mengatakan, sebagai manusia biasa, tentunya masih banyak kekurangan selama dirinya menjabat Bupati Pemalang.

“Maka dari itu, atas kekurangan-kurangan yang pernah kita sampaikan, saya Junaedi dan Wakil Bupati Martono, mohon maaf yang sebesar-besarnya kepada seluruh warga masyarakat Kabupaten Pemalang,” kata Junaedi.

Ia menyampaikan terima kasih kepada seluruh jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Pemalang yang selama ini mendampingi, dalam melaksanakan tugas.

“Saya sebagai pemandat, yang diberi kepercayaan, bahwa keberhasilan ini bukan keberhasilan saya, Pak Martono, dan juga pejabatnya, tapi keberhasilan ini adalah keberhasilan yang dilaksanakan oleh seluruh komponen masyarakat Kabupaten Pemalang,” tutur Junaedi.

Dalam acara ini, Junaedi meresmikan proyek-proyek strategis Kabupaten Pemalang 2020. Di antaranya Gedung DPRD Pemalang, Stadion Mochtar, Pasar Randudongkal, Hotel Moga, Kios Cinderamata, Puskesmas Mulyoharjo dan Petarukan, sumur dalam di Desa Klareyan, serta Jembatan Desa Wanarata.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengisian Kekosongan Jabatan, Pj Bupati Batang Lantik 4 Pejabat Fungsional Sebagai Pengawas

    Pengisian Kekosongan Jabatan, Pj Bupati Batang Lantik 4 Pejabat Fungsional Sebagai Pengawas

    • calendar_month Sen, 30 Des 2024
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Batang – Pengisian kekosongan jabatan, Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki melantik 4 pejabat fungsional. Pelantikan ini untuk mengisi kekosongan jabatan Inspektorat sebagai Fungsional Ahli Muda dan Pertama dan DPMPTSP Kabupaten Batang sebagai Fungsional Ahli Pertama. Pj Bupati Batang Lani Dwi Rejeki mengatakan, bahwa pelantikan ini untuk mengisi kekosongan jabatan fungsional yang bekerja […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kebanjiran, Puluhan Pasien RSUD Dievakuasi

    Kebanjiran, Puluhan Pasien RSUD Dievakuasi

    • calendar_month Sen, 24 Feb 2020
    • 23Komentar

    PEKALONGAN (PUSKAPIK)- Puluhan pasien RSUD Kraton yang ada di Ruang Mawar dan Ruang Wijayakusuma terpaksa dievakuasi ke beberapa ruangan lain akibat banjir yang merendam sebagian besar gedung rumah sakit, Senin (24/2/2020). Pasien dipindahkan ke beberapa ruangan seperti Ruang Cempaka, Ruang Kenanga dan Ruang Onkologi. Direktur RSUD Kraton, Eko Wigiyantoro mengungkapkan, evakuasi pasien dilakukan setelah banjir […]

    Bagikan Ke Teman
  • 5 Tahun Lagi Sampah Warga Pemalang 500 Ton Per Hari, Tak Tertampung di TPA

    5 Tahun Lagi Sampah Warga Pemalang 500 Ton Per Hari, Tak Tertampung di TPA

    • calendar_month Kam, 7 Jan 2021
    • 1061Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang-Kepala Dinas Lingkungan Hidup Pemalang, Mohamad Sodik memperkirakan pengelolaan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Pesalakan, Desa Pegongsoran Kabupaten Pemalang hanya sampai untuk 5 tahun ke depan. “Jika dilihat dari data setiap warga Pemalang dalam sehari menghasilkan 4 ons sampah. Jika dihitung secara keseluruhan dengan jumlah penduduk 1,3 juta maka ketemu 500 ton sampah […]

    Bagikan Ke Teman
  • Petugas dari 3 Puskesmas di Brebes Diperiksa, Dana COVID-19 Diduga Disunat

    Petugas dari 3 Puskesmas di Brebes Diperiksa, Dana COVID-19 Diduga Disunat

    • calendar_month Sel, 15 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Sebanyak 8 orang dari 3 Puskesmas di Brebes dipanggil Kejaksaan Negeri Brebes, Selasa 15 September 2020. Mereka dipanggil untuk dimintai keterangan terkait dugaan pemotongan dana COVID-19. Delapan orang yang dipanggil berasal dari Puskesmas Bantarkawung, Buaran dan Jatibarang. Mereka dimintai keterangan oleh petugas Tindak Pidana Khusus Kejari Brebes. Kasi Pidsus Kejari Brebes, Sunarto […]

    Bagikan Ke Teman
  • Patroli Skala Besar di Brebes: Imbauan Humanis untuk Warga, Wujud Kehadiran Negara di Tengah Malam

    Patroli Skala Besar di Brebes: Imbauan Humanis untuk Warga, Wujud Kehadiran Negara di Tengah Malam

    • calendar_month Sel, 2 Sep 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Dalam suasana malam yang tenang, aparat gabungan dari TNI, Polri, dan Pemerintah Kabupaten Brebes menyampaikan pesan sederhana namun bermakna kepada warga, saling jaga. Imbauan ini menjadi inti dari Patroli Skala Besar dan Operasi Yustisi yang digelar pada Senin malam (1/9) hingga dini hari Selasa (2/9), sebagai bentuk kehadiran negara yang tidak hanya […]

    Bagikan Ke Teman
  • Polisi Evakuasi Mayat Laki-Laki Umur 68 Tahun yang Ditemukan di Saluran Irigasi

    Polisi Evakuasi Mayat Laki-Laki Umur 68 Tahun yang Ditemukan di Saluran Irigasi

    • calendar_month Sab, 5 Jul 2025
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Warga Desa Kemplong, Kecamatan Wiradesa digegerkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki yang ditemukan pada saluran irigasi. Peristiwa tersebut terjadi pada pada Jumat sore (04/07/2025) sekitar pukul 16.30 wib. Petugas Kepolisian dari Polsek Wiradesa yang menerima laporan tersebut bergerak cepat ke lokasi guna melakukan olah TKP serta evakuasi. Terkait berita itu, Kasubsi Penmas […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less