Jumat, 2 Jan 2026
light_mode

Ngecas HP Meledak, Rumah di Desa Mangli Terbakar

  • calendar_month Kam, 7 Jan 2021

PUSKAPILK.COM, Pemalang- Sebuah handpone meledak saat sedang dicharger dan mengakibatkan hampir seluruh rumah terbakar. Pemilik rumah, Imam Mugni, warga RT 05-01 Desa Magli, Kecamatan Randudongkal, Kamis 7 Januari 2020. Akibat peristiwa itu kerugian ditaksir Rp. 100 Juta.

Warga RT 05 RW 01 Desa Mangli Kecamatan Randudongkal dan unit pemadam kebakaran Randudongkal, bahu membahu memandakan kobaran api yang membakar rumah milik Imam Mugni (41).

Ketua regu unit pemadam kebakaran induk Kabupaten Pemalang, Sonhaji, membenarkan peristiwa kebakaran tersebut dan terjadi sekitar pukul 12 WIB siang tadi.

Peristiwa terjadi saat anak dari pemilik rumah mengecas sebuah handpone dan terjadi korsleting listrik hingga menyebabkan ledakan serta menimbulkan percikan api. Api kemudian menjalar pada bahan bangunan dan terus merembet pada material rumah yang mudah terbakar.

“Api cepat membesar dan membakar hampir seisi rumah, sebab banyak material rumah sang mudah terbakar, sehingga api sulit dikendalikan,” ujar Sonhaji.

Dikatakan Sonhaji, pemadaman dan pendinginan dilakukan tim regu enam orang dan baru selesai sekitar 2 jam dengan kendaraan unit pemadam kebakaran yang dimiliki unit Randudongkal.

Penulis: Dedi Muhsoni
Editor: Amin Nurrokhman

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • MTs Negeri Pekalongan Gelar Ujian Online Perdana

    MTs Negeri Pekalongan Gelar Ujian Online Perdana

    • calendar_month Sen, 6 Apr 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri Pekalongan mengikuti ujian secara online mulai Senin hingga Kamis (6-9/4/2020). Mereka mengerjakan ujian di rumah masing-masing menggunakan smarphone dan laptop. Sementara para guru mengirimkan soal secara online di ruang laboratorium komputer. Soal juga dikirim menggunakan fasilitas WhatsApp dengan link khusus. Guru yang bertugas tetap melakukan SOP menggunakan masker […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dapat Hibah AIHSP, PMI Pemalang Vaksinasi Belasan Ribu Dosis

    Dapat Hibah AIHSP, PMI Pemalang Vaksinasi Belasan Ribu Dosis

    • calendar_month Rab, 11 Mei 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Pemalang mendapat hibah dari Australia Indonesia Health Security Partnership (AIHSP) untuk program percepatan vaksinasi Covid-19. “PMI Kabupaten Pemalang mendapatkan alokasi untuk mendistribusikan vaksin sejumlah 16.000 dosis dalam program ini.” tutur Ketua PMI Kabupaten Pemalang, Akhmad Patah, Rabu 11 Mei 2022. Kabupaten Pemalang, kata Patah, menjadi satu diantara […]

    Bagikan Ke Teman
  • KNPI Pemalang Bantu Korban Angin Puting Beliung Desa Kebongede

    KNPI Pemalang Bantu Korban Angin Puting Beliung Desa Kebongede

    • calendar_month Ming, 28 Feb 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang- DPD Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Pemalang menggelar bakti sosial memberikan bantuan uang tunai kepada korban yang rumahnya terdampak puting beliung di Dusun Bumirejo, Desa Kebongede Kecamatan Pemalang, Minggu 28 Februari 2021. “Berharap uang tunai itu bisa membantu untuk meringankan beban korban angin puting beliung warga Desa Kebongede, meskipun kami tidak bisa […]

    Bagikan Ke Teman
  • Masih Banyak Pelajar Bergerombol Main Game Online

    Masih Banyak Pelajar Bergerombol Main Game Online

    • calendar_month Sen, 23 Mar 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemalang, terus melakukan pemantauan di setiap tempat keramaian, hiburan dan pariwisata terkait penegakan intruksi bupati penanganan penyebaran virus corona. Satpol PP masih menemukan kelompok remaja yang masih nongkrong di warnet ataupun permainan game offline dan oline. Kepala Bidang Ketertiban Umum dan Masyarakat, Satpol PP Pemalang, Beni […]

    Bagikan Ke Teman
  • Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang Minta Rekam Medis Jenazah Covid-19 Dibuka

    Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang Minta Rekam Medis Jenazah Covid-19 Dibuka

    • calendar_month Jum, 25 Jun 2021
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang yakin ada penyakit lain (komorbid) yang memperparah kondisi pasien Covid-19, sehingga akhirnya meninggal. Karena itu, satgas berharap rekam medis pasien dibuka. Ketua Satgas Lawan Covid-19 DPRD Pemalang, Fahmi Hakim, meminta agar pemda mampu membuat terobosan strategis dalam menghambat tingkat kematian tinggi akibat Covid-19. “Kita minta dari orang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Dukung Cak Imin Capres 2024, Perajin Tempe di Tegal Ingin Harga Kedelai Murah

    Dukung Cak Imin Capres 2024, Perajin Tempe di Tegal Ingin Harga Kedelai Murah

    • calendar_month Sen, 7 Feb 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Slawi – Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Muhaimin Iskandar, mendapat dukungan dari para Perajin Tempe di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, maju sebagai Calon Presiden pada Pemilu tahun 2024. Dukungan terhadap pria yang akrab disapa Cak Imin atau Gus Muhaimin itu, dideklarasin para Perajin Tempe disela-sela acara Lomba Membuat Tempe, yang di Desa Rajegwesi […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less