Kamis, 1 Jan 2026
light_mode

Pemuda Pancasila Pemalang Gelar Dialog Pancasila bersama Para Veteran

  • calendar_month Sab, 3 Okt 2020

PUSKAPIK.COM, Pemalang– Masih dalam rangkaian peringatan Hari Kesaktian Pancasila, 1 Oktober 2020, Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila Pemalang menggelar kegiatan dialog tentang Pancasila di Gedung Juang 45 Jalan Pemuda, Kabupaten Pemalang, Sabtu, 3 Oktober 2020.

Hadir dalam kegiatan itu seluruh Pengurus Anak Cabang (PAC), anak ranting Pemuda Pancasila Kabulaten Pemalang. Dialog Pancasila itu juga menggandeng DHC Veteran 45 Kabupaten Pemalang Luruh Sayono, Adi prihastanto, Untung Waluyo, Akong, dan Agil Harakan.

Ketua MPC Pemuda Pancasila Pemalang, Gandung Guntoro mengatakan, di Hari Kesaktian Pancasila banyak orang hanya memberi ucapan selamat. Jajaran Pemuda Pancasila Pemalang tidak hanya menyampaikan ucapan, tapi kami mengundang untuk duduk bersama berdialog guna memasukkan ruh-ruh Pancasila ke dalam hati sanubari dengan harapan agar semuanya memahami dan menjiwai apa itu Pancasila.

“Sangat disayangkan pihak pemerintah Kabupaten Pemalang tidak mengadakan acara formal berkaitan dengan Hari Kesaktian Pancasila,” kata Gandung.

Senada dengan Gandung, Sekertaris MPC PP Kabupaten Pemalang berharap seluruh masyarakat paham tentang Pancasila, menjiwai dan mengamalkan Pancasila di setiap sendi sendi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. “Mari kita amalkan dan pahami Pancasila sebagai lambang negara kita,” ujarnya.

Ke depan, lanjut Wilujeng, dirinya bersama jajaran akan melakukan kegiatan bidang pendidikan kepada warga langsung, terutama yang berkaitan dengan Pancasila. Pada masa sekarang ini, remaja atau pun pemuda justru lalai dengan cara pandang Pancasila dan lebih sibuk memainkan gedget.

Bagikan Ke Teman
  • Penulis: puskapik

Rekomendasi Untuk Anda

  • Puluhan Nasabah BRI Jadi Korban Skimming, Rp200 Juta Tiba-Tiba Raib

    Puluhan Nasabah BRI Jadi Korban Skimming, Rp200 Juta Tiba-Tiba Raib

    • calendar_month Kam, 10 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pekalongan – Sebanyak 20 nasabah BRI kehilangan uang hingga ratusan juta rupiah saat melakukan transaksi melalui ATM BRI di Kabupaten Pekalongan. Peristiwa ini terjadi sejak akhir Agustus hingga Kamis (10/9/2020). Dari penelusuran, mereka yang kehilangan uang tabungan, melakukan transaksi di ATM BRI Polres Pekalongan, ATM BRI Karanganyar, dan ATM BRI Kajen. Total kerugian yang […]

    Bagikan Ke Teman
  • Haul Bung Karno ke-52, Kader PDIP Pemalang Doa Bersama

    Haul Bung Karno ke-52, Kader PDIP Pemalang Doa Bersama

    • calendar_month Sel, 21 Jun 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Ratusan kader PDI Perjuangan di Kabupaten Pemalang menggelar doa bersama dalam haul (peringatan) wafatnya Bung Karno, Senin 20 Juni 2022, malam. “Malam ini kita berdoa bersama untuk mengenang dan mengilhami jasa serta perjuangan Bung Karno,” ujar Junaedi, Ketua DPC PDI Perjuangan Pemalang. Junaedi menuturkan, acara doa bersama haul Bung Karno ke-52 ini […]

    Bagikan Ke Teman
  • Naas, Nenek Sebatang Kara di Pemalang Tewas Terpanggang

    Naas, Nenek Sebatang Kara di Pemalang Tewas Terpanggang

    • calendar_month Sen, 14 Mar 2022
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Nasib naas menimpa Sukiyah (90) warga Desa Semingkir Kecamatan Randudongkal Kabupaten Pemalang. Nenek sebatang kara itu tewas terpanggang saat rumahnya dilalap si jago merah. Kebakaran rumah nenek Sukiyah alias Mbah Kutis di RT 06 RW 03 Desa Semingkir terjadi pagi tadi, Senin 14 Maret 2022. Saat itu saksi, Taswi (60), melihat ada […]

    Bagikan Ke Teman
  • Kolam Renang di GOR Trisanja Slawi Akan Dihidupkan Kembali

    Kolam Renang di GOR Trisanja Slawi Akan Dihidupkan Kembali

    • calendar_month Sen, 15 Des 2025
    • 0Komentar

    SLAWI, puskapik.com – Kolam renang di komplek GOR Trisanja Slawi, Kabupaten Tegal akan difungsikan kembali setelah beberapa tahun terbengkalai. Rehab kolam renang milik Pemkab Tegal itu, telah dianggarkan dalam APBD Kabupaten Tegal tahun 2026 sekitar Rp2 miliar. Bupati Tegal H Ischak Maulana Rohman usai peresmian running track dan jogging track di GOR Trisanja Slawi pada […]

    Bagikan Ke Teman
  • Lagi, 3 Pajabat dan 8 Staf BKPSDMD Brebes, Positif Corona

    Lagi, 3 Pajabat dan 8 Staf BKPSDMD Brebes, Positif Corona

    • calendar_month Sel, 24 Nov 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Brebes – Dari hasil swab test, 3 pejabat dan 8 orang karyawan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah,Brebes, dinyatakan positif COVID-19. Kasus positif COVID-19 terkait tur bareng Bupati Brebes, terus bertambah. Tur para sekretaris dinas dan badan bersama Bupati Brebes ke Bromo dan Malang, Jawa Timur, telah menimbulkan klaster baru. Banyak dari […]

    Bagikan Ke Teman
  • Pengamanan Paslon Pilkada 2020, Polres Pemalang Bentuk Tim Pemkat

    Pengamanan Paslon Pilkada 2020, Polres Pemalang Bentuk Tim Pemkat

    • calendar_month Kam, 24 Sep 2020
    • 0Komentar

    PUSKAPIK.COM, Pemalang – Kepolisian Resor (Polres) Pemalang membentuk tim khusus yang bertugas melakukan pengamanan melekat (pemkat) terhadap calon bupati serta wakil bupati Pemalang. Tim pemkat itu diperkenalkan Kapolres Pemalang, AKBP Ronny Tri Prasetyo Nugroho dalam acara deklarasi Pilkada damai yang digelar di R-Gina Hotel, Kamis 24 September 2020. “Polres Pemalang telah menugaskan anggota Polri agar […]

    Bagikan Ke Teman
expand_less